TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Fakta Joaquin Correa, Penyerang Bayangan Andalan Inter Milan

Sosok yang ikut bantu Timas Argentina raih Copa Amerika 2020

Joaquin Correa (inter.it)

Di era sepak bola modern, tak banyak pemain yang mendeskripsikan dirinya sebagai penyerang bayangan atau second striker. Kebanyakan posisi di lini serang lebih didominasi oleh ujung tombak nomor 9 atau winger.

Kendati demikian, masih ada sosok second striker yang punya peran penting di sebuah tim. Salah satunya ialah Joaquin Correa, pemain Argentina yang kini bermain bersama Inter Milan. Perannya dideskripsikan sebagai seorang pelayan alih-alih sosok penyerang utama Inter Milan.

Mari lebih dekat mengenali sosok pemain satu ini lewat ulasan berikut, yuk!

1. Carlos Joaquin Correa lahir di Kota Juan Bautista Alberdi, Argentina, pada 13 Agustus 1994. Tahun ini usianya menginjak 28 tahun

Joaquin Correa dan Ciro Immobile (instagram.com/tucucorrea)

2. Sebelum jadi pesepak bola profesional, Correa pernah menimba ilmu di tim River Plate, Renato Cesarini, dan Estudiantes

Joaquin Correa dan Lionel Messi saat berseragam Timnas Argentina (instagram.com/tucucorrea)

3. Tahun 2012 menjadi kali pertama ia bermain untuk tim utama Estudiantes. Performanya sukses mentereng di sana 

Joaquin Correa saat berseragam Inter Milan (instagram.com/tucucorrea)

4. Berkat potensi yang ia tampilkan bersama Estudiantes, Correa diboyong Sampdoria ke Eropa pada awal tahun 2016 

Joaquin Correa saat berseragam Sampdoria (instagram.com/tucucorrea)

Baca Juga: 6 Pemain Top Amerika Latin yang Digaet Gratis oleh Inter Milan

5. Baru 1,5 musim membela Sampdoria, Correa langsung direkrut oleh Sevilla yang kala itu berstatus sebagai juara Europa League 

Joaquin Correa saat berseragam Sevilla (instagram.com/tucucorrea)

6. Setelah dua musim membela Sevilla di LaLiga, Correa kembali pulang ke Serie A. Kali ini Lazio jadi pelabuhan selanjutnya

Joaquin Correa saat berseragam Lazio (instagram.com/tucucorrea)

7. Penampilan Correa semakin mantap bersama Lazio. Pemain berjuluk El Tucu ini jadi lebih sering dipanggil Timnas Argentina saat berseragam Lazio 

Joaquin Correa saat berseragam Timnas Argentina (instagram.com/tucucorrea)

8. Pada awal musim 2021/2022, Correa dipinjamkan ke Inter Milan. Semusim berselang ia pun dipermanenkan oleh I Nerazzurri 

Joaquin Correa dengan trofi Coppa Italia (instagram.com/tucucorrea)

9. Saat ini, ia menjadi kekuatan dan penyokong lini serang Inter Milan yang dihuni oleh Edin Dzeko, Lautaro Martinez, dan Romelu Lukaku

Joaquin Correa saat berseragam Inter Milan (instagram.com/tucucorrea)

Baca Juga: 5 Pemain Berpengalaman yang Dilepas Inter Milan Gratis

Verified Writer

Moh Fikri

Fans Bundesliga yang mengagumi Jordan Henderson di EPL dan Steven Adams di NBA

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya