TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

11 Foto Seru FIFA Football Award 2017, Pemain Lawas Banyak yang Hadir

Reunian nih!

fifa.com

Pengumuman pemenang penghargaan FIFA Football Award 2017 sudah selesai. Dalam penghargaan itu, beberapa nama pemain top hadir dan mendapatkan penghargaan. CR7 yang menjadi The Best FIFA Football Player 2017, Buffon The Best Goalkeeper Award dan masih banyak lainnya.

Kali ini IDN Times gak sedang bahas pemenangnya nih, tapi jepretan fotografer dalam menangkap momen bersejarah ini. Mulai dari pemain legendaris sampai pemain film "Profesor X" di X-Men ikutan hadir dan meramaikan acara ini lho.

Yuk cek langsung foto-foto serunya FIFA Football Award 2017 yang dilansir dari website resmi FIFA di bawah ini. 

1. Sama-sama bermain di tim Real Madrid nih, Fernando Hierro and Roberto Carlos akhirnya reuni.

fifa.com

2. Ingat Ronaldo kan? Namanya sampai jadi inspirasi sinetron di Indonesia lho!

fifa.com

3. Nih, Diego Maradona si "Tangan Tuhan", legenda sepak bola Argentina!

fifa.com

4. Coba tebak siapa yang masih ingat nama captain tim Brazil seangkatan sama Ronaldo ini?

fifa.com

5. Si Heimdall Idris Elba, ternyata juga ikutan hadir lho.

fifa.com

6. Gak mau kalah, Patrick Stewart juga hadir di acara penghargaan sepak bola kelas dunia ini.

fifa.com

7. Begini gaya pemeran "Profesor X" ini saat membacakan nominasi FIFA Fair Play Award 2017.

fifa.com

8. Inilah 11 pemain terbaik FIFA 2017, wajah Dani Alves serius banget ya!

fifa.com

9. Beda sama ini, ekspresi Dani Alves paling ekspresif saat diajak wefie sama Idris Elba!

fifa.com

Ketiga nominator pemain terbaik FIFA 2017 dalam satu gambar!

fifa.com

Verified Writer

Tito Adam

Just an ordinary person who have a big dream

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya