TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Tak Perlu Keluar Rumah, 5 Aplikasi Ini Melayani Konsultasi Kesehatan

Konsultasi ini dibantu langsung oleh dokternya lho...

cancertherapyadvisor.com

Pada zaman serba digital seperti sekarang ini, nampaknya sudah banyak dimanfaatkan oleh para dokter yang menyediakan jasa untuk melakukan konsultasi kesehatan. Aplikasi ini memudahkanmu melakukan konsultasi tanpa harus keluar rumah.

Lalu aplikasi apa sajakah yang bisa kamu gunakan untuk melakukan konsultasi kesehatan? Simak tulisan di bawah ini.

1. HaloDoc.

http://biz.kompas.com

Melalui aplikasi ini kamu bisa melakukan konsultasi terkait kesehatan secara mudah, sesuai kemampuan finansial. Kamu bisa melakukan penyaringan biaya yang digunakan. Banyak fitur yang bisa dipilih untuk melakukan konsultasi. Seperti chat, voice, atau video call. Tidak hanya itu. Aplikasi ini juga mencantumkan berbagai macam dokter di seluruh Indonesia dengan total 19.000 dokter.

2. AloDokter.

id.techinasia.com

Aplikasi yang digunakan untuk melakukan konsultasi kesehatan ini juga memiliki filter penyaringan berdasarkan minat. Seperti asam urat, depresi, daerah kewanitaan, hidup sehat, dan masih banyak lagi. Penggunaannya cukup mudah atau user friendly. Kamu bisa melakukan chat dengan dokter terkait konsultasi kesehatan.

3. Practo.

appolicious.com

Aplikasi yang juga menawarkan beragam kemudahan seperti fitur pencarian nama dokter, dan pencarian jenis pembahasan penyakit yang sedang dialami. Sehingga dapat memudahkanmu untuk mencari topik sesuai penyakit yang diderita.

4. ApaSakitKu.

jasakom.com

Ini adalah satu aplikasi buatan negeri. Aplikasi ini akan memudahkanmu melakukan konsultasi terkait gangguan kesehatan yang kamu alami. Seperti rangkuman berbagai gejala terhadap suatu penyakit tertentu, yang didukung dari dokter lulusan fakultas Indonesia.

Verified Writer

Noto

Writing is art

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya