Setelah rumor selama berbulan-bulan, Google akhirnya mengumumkan Pixel Watch 2 pada acara tahunan Made By Google yang berlangsung Rabu malam WIB. Smartwatch ini diumumkan bersama beberapa produk Google lainnya seperti Pixel 8, Pixel 8 Pro dan Pixel Buds Pro.
Sebagaimana iterasi baru smartwatch pada umumnya, Pixel Watch 2 juga mengemas banyak hal baru mulai dari spesifikasi hingga fitur. Lantas spesifikasi seperti apa yang diusung smartwatch ini? apa saja fitur baru yang dihadirkan? Berapa harganya? untuk jawaban dari itu semua langsung saja simak ulasan di bawah ini.