Untuk penggunaan komputer dengan aktifitas gaming memang memerlukan sebuah monitor yang cukup tangguh serta responsif, agar peforma bermain yang dihasilkan benar-benar maksimal dirasa. Untuk itu penggunaan monitor perlu diperhatikan jika kita lebih banyak menggunakan komputer untuk aktifitas gaming.
Dan untuk kali ini IDN Times akan merangkum seputar 5 rekomendasi monitor gaming, penasaran apa saja game tersebut? Untuk itu mari kita simak ulasan dibawah ini.