Pulau Attu merupakan titik paling barat dari negara Amerika Serikat. Pulau ini menyimpan keindahan alam yang luar biasa, mulai dari gunung-gunung tinggi yang diselimuti salju, lembah-lembah hijau hingga panorama pantainya.
Selain kaya akan pesona keindahan, Pulau Attu juga menjadi saksi bisu terjadinya perang dunia II. Bagi kamu yang ingin kenal lebih jauh tentang pulau satu ini, silahkan simak ulasan mengenai Pulau Attu berikut ini.