Tak perlu ke luar negeri kalau ingin menikmati liburan asyik bersama keluarga. Di Indonesia masih banyak destinasi wisata yang seru, kok. Pasti ada beberapa di antaranya yang belum pernah kamu coba sebelumnya.
Akhir-akhir ini, destinasi wisata yang sedang hits adalah taman labirin. Dengan pemandangan indah dan berbagai rintangan yang menantang, bakal membuatmu tergiur mencoba wahana yang satu ini.
Gak cuma satu, Indonesia memiliki beberapa taman labirin terkenal yang bisa kamu kunjungi. Berikut ini ada 5 taman labirin terpopuler di Indonesia.
