Siapa yang sering kali merasa bosan saat transit selama berjam-jam di suatu bandara? Beberapa negara menyediakan fasilitas free tour bagi penumpang yang menunggu penerbangan selanjutnya di bandara utama mereka dengan durasi tunggu tertentu, lho.
Bahkan ketika transit di Bandara Internasional Narita, Jepang, maupun Bandara Changi, Singapura, kamu bisa berjalan-jalan sebentar untuk menghilangkan rasa jenuh secara gratis, nih. Berikut daftar bandara yang menyediakan free tour selama transit. Mana saja, ya?
