TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Bak Nirwana, Ini 9 Potret Keindahan Pantai Nembrala yang Terletak di Pulau Rote

Pantai favoritnya Presiden Jokowi nih!

instagram.com/nembralabeach

Tak banyak yang tahu, ternyata Nusa Tenggara Timur memiliki banyak potensi wisata mulai dari adat istiadat yang masih kental, pantai, air terjun, budaya, hingga jajaran kuliner yang bisa memanjakan lidahmu. Disebelah selatan NTT, terdapat Pulau Rote yang tak kalah indahnya untuk mengisi liburanmu.

Pulau Rote terkenal dengan keindahan pantai yang dimilikinya, salah satunya adalah Pantai Nembrala. Pantai yang eksotis ini telah menarik berbagai wisatawan baik dalam negeri maupun wisatawan mancanegara.

Yuk, simak potret keindahan Pantai Nembrela yang zempat dikunjungi Presiden Jokowi beberapa waktu lalu berikut ini. Check it out!

1. Pantai ini terkenal dengan pasirnya yang putih, serta laut dengan ombaknya yang besar

pedomanwisata.com

2. Sangat cocok buat kamu yang punya hobi berselancar nih!

instagram.com/nembralabeach

3. Pantai Nembrala juga menawarkan sunset yang gak kalah cantik lho!

indonesiakaya.com

4. Jajaran kapal para nelayan yang bersandar di bibir pantai akan menambah keindahan pantai ini

indonesiakaya.com

5. Pantai ini bisa diremokendasikan buat kamu yang ingin berjemur, berenang, berselancar dan menyelam. Pantai Nembrala menawarkan semuanya!

indonesiakaya.com

6. Pantai ini sangat indah dan sedap untuk dipandang mata karena pantainya memang masih sangat bersih

indonesiakaya.com

7. Air lautnya yang jernih kebiruan akan membuatmu susah untuk berkedip dan akan ketagihan untuk berkunjung

instagram.com/nembralabeach

8. Bahkan Presiden Jokowi pun sempat berkunjung dan memuji keindahan pantai Nembrala

Biro Pers Setpres @ 6. Facebook.com/presidenjokowidodo

Verified Writer

Bife SoE

Suara sumbang dari perempuan Timor!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya