TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Museum Sejarah Islam di Indonesia untuk Wisata Religi Ramadan

Bisa jadi referensi wisata untuk Ramadan ini

Potret Museum Islam Indonesia K.H Hasyim Asyari di Jombang (utomodeck.com)

Selain menjalankan ibadah puasa, bulan Ramadan bisa diisi dengan berbagai kegiatan positif untuk memperdalam pengetahuan tentang Islam. Salah satunya dengan berkunjung ke museum-museum bernafaskan sejarah dan kebudayaan Islam di Indonesia.

Dari sekian banyak museum, berikut IDN Times rekomendasikan 10 museum sejarah Islam di Indonesia yang bisa kamu kunjungi untuk wisata religi selama bulan Ramadan. Simak sampai habis, ya!

1. Museum Islam Samudera Pasai di Aceh Utara ini menyimpan berbagai koleksi peninggalan Kesultanan Samudera Pasai sejak abad ke-13

Potret Museum Islam Samudera Pasai di Aceh Utara (itjen.kemdikbud.go.id)

2. Museum Sejarah Al-Qur'an Sumatera Utara di Deli Serdang ini punya beragam Alquran dan lebih dari 70 manuskrip kuno berumur ratusan tahun

Museum Sejarah Al-Quran Sumatera Utara (IDN Times/Yurika Febrianti)

3. Bayt Al Quran dan Museum Istiqlal berada di kompleks TMII, Jakarta Timur. Kedua tempat ini memiliki koleksi yang berkaitan dengan Alquran

Potret Bayt Al Quran dan Museum Istiqlal di TMII (indonesiainside.id)

4. Di kompleks Transera Waterpark, Bekasi, ada Museum Sejarah Islam. Banyak replika benda-benda bersejarah, seperti tongkat Nabi Musa dan pedang Nabi Muhammad, yang disimpan di sini

Potret kompleks Transera Waterpark (transerawaterpark.co.id)

5. Museum Perkembangan Islam berada di Menara Asmaul Husna, Masjid Agung Jawa Tengah, Semarang. Sejarah Islam Jawa Tengah ada di sini

Potret Masjid Agung Jawa Tengah di Semarang (unsplash.com/febrianzakaria)

Baca Juga: 11 Museum Terbaik di Indonesia, Wisata Asyik Selama Ramadan

6. Museum Islam Nusantara memiliki bangunan yang mirip rumah gadang khas Minangkabau. Lokasinya di kawasan pecinan Lasem, Rembang

Potret Museum Islam Nusantara di Lasem, Rembang (karangturi-rembang.desa.id)

7. Berlokasi di Bantul, Yogyakarta, Museum Muhammadiyah dibangun untuk 'merekam jejak' dan kiprah Muhammadiyah untuk Indonesia

Potret Museum Muhammadiyah di Bantul (museum.muhammadiyah.or.id)

8. Diresmikan pada 2018, Museum Islam Indonesia K.H Hasyim Asy'ari di Jombang ini menyimpan sejumlah naskah, artefak, dan kitab kuno Islam

Potret Museum Islam Indonesia K.H Hasyim Asyari di Jombang (utomodeck.com)

9. Indonesian Islamic Art Museum di Lamongan adalah museum seni Islam pertama di Indonesia. Bisa belajar teknologi Augmented Reality (AR), nih

Potret Indonesian Islamic Art Museum di Lamongan (instagram.com/lamongantourism)

Baca Juga: 10 Museum Paling Estetik Ini Cocok untuk Ngabuburit, Seru Deh!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya