TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Bukan Jepang, Inilah 10 Potret Sudut Kota Indonesia Versi Anime

Kota kamu sudah pernah dibikin versi animenya, belum?

instagram.com/jyakaruta & instagram.com/kinghafizm

Anime merupakan animasi dari Jepang yang memiliki ciri khas tersendiri, sehingga digandrungi banyak orang di seluruh penjuru dunia. Banyak para penggemarnya yang ingin mengunjungi Jepang demi merasakan vibes seolah ada di dalam anime.

Sebenarnya gak perlu jauh-jauh Jepang, karena di Indonesia pun ada. Ada beberapa kota di Indonesia yang mirip dengan lokasi syuting anime, lho.

Dilansir dari Instagram milik Jyakaruta, inilah potret sudut kota di Indonesia versi anime.

1. Jembatan Siak IV yang menghubungkan Pekanbaru dengan Rumbai memiliki desain yang menarik. Saat dibikin versi animenya, ternyata jadi mirip banget, ya!

instagram.com/jyakaruta

2. Surabaya dikenal dengan cantiknya bunga tabebuya. Bentuk dan warnanya mirip sakura, sehingga serasa betulan di Jepang

instagram.com/jyakaruta & instagram.com/ach_muchlison

3. Tugu Zapin yang menunjukkan tarian sepasang manusia ini menjadi ikon kota Pekanbaru. Versi animenya tampak seperti sepasang manusia dengan kisah pilu membiru

instagram.com/jyakaruta

4. Siapa bilang gambar ini ada di jalanan Negara Sakura? Ternyata, lokasi aslinya berada di Alun-alun Bandung yang penuh bangunan sejarah, lho

instagram.com/jyakaruta & Unsplash/Pratama Ryan

5. Sudut kota Bogor pun memiliki nuansa Jepang yang kental. Apalagi kalau dibikin versi animenya, makin merasa sedang ada di Jepang

instagram.com/jyakaruta & instagram.com/rullydarmawand

Baca Juga: 5 Museum di Seoul Korea Selatan yang Tak Boleh Dilewatkan, Mampir Yuk!

6. Bali identik dengan cantiknya pura yang dijadikan lokasi sembahyang. Begini versi animenya yang epik banget!

instagram.com/jyakaruta & Unsplash/Jeremy Bishop

7. Saat datang ke Bandung, Jalan ABC yang penuh bangunan tua pun gak boleh dilewatkan. Serasa berada di Jepang zaman dahulu ya

instagram.com/jyakaruta & instagram.com/radabeda

8. Kota Bogor berlatar belakang Gunung Salak tampak mengagumkan dikenal dengan angkotnya yang menjamur. Kira-kira di Jepang ada angkot seperti di Bogor juga gak ya?

instagram.com/jyakaruta & instagram.com/kinghafizm

9. Candi Prambanan di Yogyakarta pun makin menawan saat dibikin versi animenya. Benar-benar mirip poster film anime ya!

instagram.com/jyakaruta & Unsplash/Víctor Vázquez

Baca Juga: 10 Potret Jakarta Versi Anime Kimi no Na wa yang Bikin Pangling! 

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya