[QUIZ] Wisata Hari Waisak yang Cocok Kamu Kunjungi Berdasarkan Golongan Darah
Kamu lebih suka wisata religi atau wisata alam, nih?
![[QUIZ] Wisata Hari Waisak yang Cocok Kamu Kunjungi Berdasarkan Golongan Darah](https://cdn.idntimes.com/content-images/post/20230531/cover-quiz-a8c758811fb89e6283d9ee5a66a94dde_600x400.png)
Umat Buddha telah merayakan Hari Waisak pada Minggu (04/06/2023). Candi Borobudur di Magelang, Jawa Tengah, menjadi pusat perayaan Waisak secara nasional.
Momen penting ini jatuh pada akhir pekan. Tempat-tempat ibadah umat Buddha akan dipadati banyak pengunjung. Ada yang beribadah, ada pula yang berwisata.
Kamu berencana ada jatah libur Waisak? Nah, mumpung gak seramai dan macet akhir pekan lalu, saatnya giliranmu untuk refreshing, nih. Cari tahu destinasi mana yang cocok untuk golongan darahmu dari kuis di bawah ini!
1
of 1 Quiz