10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!

Air Terjun Randusari termasuk air terjun musiman di Jogja

Berbicara wisata di Jogja memang gak akan ada habisnya. Ada banyak sekali tempat wisata alam yang bisa kamu jumpai di sini, salah satunya adalah Air Terjun Randusari.

Air terjun yang berlokasi di Kabupaten Bantul ini menjadi incaran wisatawan lokal maupun luar daerah karena pesonanya yang menyegarkan. Dijamin bakal betah main air, deh!

1. Air Terjun Randusari terletak di  Banyuurip, Jatimulyo, Kec. Dlingo, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/adhe_aditya)

2. Gak perlu merogoh kocek dalam, biaya masuk ke air terjun ini hanya Rp2.000 per orang

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/agungprastyaa_)

3. Kalau kamu berangkat dari pusat Kota Jogja, memakan waktu 60 menit untuk sampai di tempat ini

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/dhonnyalfian)

4. Diberi nama Air Terjun Randusari karena lokasi air terjun berada di bawah pohon randu atau pohon kapuk yang berukuran besar

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/intan.rizkiamalia)

6. Namun berkat pesonanya yang menawan, Air Terjun Randusari dibuka menjadi tempat wisata umum

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/rehandikaezy)

7. Sayangnya, air terjun ini merupakan objek wisata musiman yang hanya bisa dikunjungi saat musim penghujan

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/adhe_aditya)

8. Hal ini dikarenakan saat musim kemarau, air terjun ditutup untuk memenuhi kebutuhan air masyarakat setempat

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/anahata_antarie)

9. Di bawah aliran air yang cantik, terdapat sebuah kolam buatan dengan kedalaman 3 meter

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/romi_abdurrahman)

10. Mengunjungi Air Terjun Randusari gak afdal rasanya kalau belum bermain air. Menceburkan diri ke kolam pasti segar banget, deh!

10 Potret Air Terjun Randusari, Wisata Air di Jogja yang Seru!Air Terjun Randusari (instagram.com/twitwul)

Meski tak bisa dikunjungi setiap saat, pesona Air Terjun Randusari sangat sayang untuk dilewatkan, lho! Pastikan kamu mengunjunginya saat musim penghujan nanti, ya!

Baca Juga: 10 Wisata Yogyakarta untuk Liburan Keluarga 2022, Mana Favoritmu? 

Rena Murtiviana Photo Verified Writer Rena Murtiviana

suka senja, musik dan drakor

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya