Banyak orang yang menghindari traveling saat rainy season atau musim hujan karena dianggap merepotkan dan kurang menyenangkan. Hujan sering dikaitkan dengan jalanan licin, cuaca dingin, serta rencana perjalanan yang mudah berubah. Namun, di balik semua itu, musim hujan justru menyimpan berbagai keuntungan yang jarang disadari oleh para pelancong.
Jika dipersiapkan dengan baik, traveling di musim hujan bisa memberikan pengalaman yang lebih tenang, hemat, dan bahkan lebih berkesan. Suasana destinasi yang berbeda, harga yang lebih terjangkau, serta keindahan alam yang lebih segar menjadi daya tarik tersendiri. Nah, berikut ini lima keuntungan traveling saat rainy season. Baca sampai selesai, ya!
