TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Harga Aki Mobil GS Astra dan Tipenya, Berikut Daftarnya

Pilihannya banyak

Aki GS Astra (aki.gs-astra.com)

Jakarta, IDN Times - Salah satu bagian mobil yang perlu dipantau adalah aki. Pasalnya, bagian ini berfungsi vital dalam kelistrikan. Terlebih, mobil-mobil masa kini sangatlah bergantung pada listrik. Semakin canggih mobil, makin bergantung pada listrik.

Oleh karena itu, jangan sampai salah memilih aki, ya. Sebagai rekomendasi, kamu bisa gunakan aki GS Astra. Aki ini dinilai tangguh dan awet oleh kebanyakan pengendara mobil. Nah, aki GS Astra ini sendiri hadir dalam tiga tipe. Adapun harga aki mobil GS Astra serta tipenya ialah sebagai berikut.

1. Harga aki GS Astra tipe premium

Aki GS Astra (aki.gs-astra.com)

Aki mobil Astra yang pertama adalah GS Astra tipe premium. Tipe aki ini bisa disebut aki konvensional di mana pengiapan air akinya relatif lebih cepat. GS Astra tipe premium sendiri berdasarkan tingkatan Ampere hour (Ah). Berikut adalah jenis dan harga aki mobil GS Astra:

  • Tipe 12N24-3 26 Ah Rp568 ribuan
  • Tipe NS4 0 32 Ah Rp649 ribuan
  • Tipe NS4 0ZL 35 Ah Rp693 ribuan
  • Tipe N40 40 Ah Rp725 ribuan
  • Tipe NS6 0 45 Ah Rp756 ribuan
  • Tipe N50 50 Ah Rp806 ribuan
  • Tipe N50Z 60 Ah Rp936 ribuan
  • Tipe NS7 0 65 Ah Rp1.021 juta
  • Tipe N70 70 Ah Rp1.163 juta
  • Tipe N70Z 75 Ah Rp1.218 juta
  • Tipe 95D31R 80 Ah Rp1.408 juta
  • Tipe N100 100 Ah Rp1.568 juta
  • Tipe N120 120 Ah Rp1.909 juta
  • Tipe N150 150 Ah Rp2.507 juta
  • Tipe 115E41L 110 Ah Rp2.490 juta
  • Tipe N200 200 Ah Rp3.264 juta

Baca Juga: Aki Basah vs Kering, Ini Perbedaan Keduanya

2. Harga aki GS Hybrid

Aki GS Astra (aki.gs-astra.com)

Aki hybrid sering disebut sebagai aki low maintenance. Aki jenis ini mirip aki konvensional, tetapi mempunyai karakter penguapan air yang cukup rendah sehingga perawatan yang dibutuhkan tidak serutin aki konvensional. Berikut harga aki mobil GS Hybrid:

  • Tipe NS40 32 Ah Rp681 ribu
  • Tipe NS40Z 35 Ah Rp729 ribu
  • Tipe NS60 45 Ah Rp792 ribu
  • Tipe N50 50 Ah Rp843 ribu
  • Tipe N50Z 60 Ah Rp979 ribu
  • Tipe NS70 65 Ah Rp1.070 juta
  • Tipe N70 70 Ah Rp1.221 juta
  • Tipe N70Z 75 Ah Rp1.293 juta
  • Tipe 80D26L 70 Ah Rp1.463 juta

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya