TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Varian Dessert Khas Polandia yang Siap Manjakan Lidahmu, Manis!

Terdapat beragam varian rasa dan bentuk

oeyker.pl

Agar rutinitas makan jadi lebih afdal, rasanya dessert adalah menu yang harus diselipkan agar menu makanmu terasa lebih lengkap. Dessert memang identik dengan makanan dengan cita rasa manis, salah satunya yakni kue.

Jika kamu bosan dengan hidangan kue yang itu-itu saja, ada baiknya kamu mencoba dessert khas Polandia yang memiliki banyak varian rasa dan bentuk yang cantik. Berikut adalah sembilan daftar dessert khas Polandia yang lembut nan creamy

1. Karpatka merupakan varian kue pastry lezat dengan tambahan krim vanila super lembut yang bikin nagih

tarasmulticulturaltable.com

2. Pencinta keju pasti menyukai Sernik, cheesecake khas Polandia yang memiliki rasa manis juga tekstur yang begitu lembut

euspecialties.com

3. Babka merupakan roti manis yang berisi kismis dan dilapisi dengan gula cair atau bisa juga taburan gula halus di atasnya

allrecipes.com

Baca Juga: 9 Ragam Salad Lezat dari Polandia yang Segar dan Menyehatkan

4. Makowiec merupakan roll cake yang bertabur dengan biji poppy. Tambahan kismis, almond, madu, dan kulit jeruk juga ditambahkan untuk menambah cita rasa

aniagotuje.pl

5. Lain daripada yang lain, Piernik merupakan varian kue dari Polandia yang terbuat dari jahe atau gingseng, juga rempah lain seperti kayu manis, cengkeh, dan pala

oeyker.pl

6. Racuchy merupakan pancake lembut nan empuk dengan cita rasa apel yang menjadi ciri khas utamanya

poprostupycha.com

7. Kremowka memadukan krim vanila lembut dengan lapisan puff pastry yang tipis dan renyah

aleteia.org

8. Rurki atau yang juga disebut dengan torpedo dessert merupakan pastry dengan isian krim kocok yang digulung dengan adonan yang renyah

en.wikipedia.org

Baca Juga: 5 Kreasi Dessert dari Olahan Pandan Custard untuk Ide Camilan Sore

Verified Writer

Aisy

Hope you enjoy the article and find some helpful things alongside the reading <3

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya