Mulai Jarang Ditemui, Yuk Segera Cicipi 5 Kuliner Ini!

Kelezatan asli nusantara harus lestari!

Guys, sadar gak sih kalau makin ke sini, makin banyak makanan asing yang masuk ke Indonesia? Makanan-makanan yang sekarang kita kenal sebagai makanan kekinian ini ternyata nggak lebih enak dari jajanan khas Indonesia lho. Namun, sayangnya banyak milenial yang nggak memperdulikan rasa. Asal menarik dan fotogenik, langsung ambil tanpa tilik-tilik. Nah, bagi kamu para pencinta kuliner nusantara, inilah makanan yang udah jarang banget ditemui karena perubahan zaman.

Mulai Jarang Ditemui, Yuk Segera Cicipi 5 Kuliner Ini!IDN Times/Baskoro Bayu Harymurti

Lima kuliner di atas adalah bukti kekayaan budaya kuliner nusantara. Namun, sayangnya kelima kuliner di atas mulai tergerus oleh derasnya gelombang kuliner kekinian. Sekarang pertanyaannya, apakah kamu rela kalau dunia kuliner Indonesia jadi homogen?

Itulah kenapa kini ada hawker regeneration atau regenerasi penjaja makanan, di mana milenial mulai mengambil perannya dalam melestarikan kuliner nusantara. Bisa dengan terjun langsung sebagai hawker untuk menciptakan supply, bisa juga sebagai konsumen untuk menciptakan demand. Tapi, kuliner nusantara dengan kelezatan asli bisa ditemukan di mana ya?

Nggak perlu bingung, kamu bisa menemukan aneka kuliner nusantara dengan #KelezatanAsli di Festival Jajanan Bango 2019. Di festival kuliner ini, kamu bisa menemukan kuliner nusantara yang sudah ada dari generasi ke generasi yang bisa bikin kamu gak bisa move on dari kelezatannya. Catat tanggalnya, Festival Jajanan Bango 2019 akan diselenggarakan di Jakarta, 16-17 Maret 2019. Yuk, langsung ajak pacar, teman, orangtua, mertua, dan saudaramu datang ke Festival Jajanan Bango 2019!

Sebagai generasi millenials, mari kita jelajahi lagi kekayaan kuliner nusantara untuk menjadikannya lestari dan abadi hingga anak cucu kita nanti. Klik di sini untuk info lengkapnya yuk!

yummy-banner

Topik:

  • Vika Widya Alfianti
  • Karsa Adiguna

Berita Terkini Lainnya