Zaman sekarang, kreativitas para kreator konten sungguh luar biasa. Mereka juga kerap memanfaatkan keberadaan hewan peliharaan mereka untuk ditampilkan dalam beragam konten yang mereka buat.
Ada juga hewan peliharaan yang tampil berakting layaknya seorang kreator konten, misalnya ChangAn, kucing lucu yang kini berprofesi sebagai seorang chef. ChangAn rutin membuat video memasak berbagai olahan kuliner, lho. Mau tau seperti apa? Berikut sembilan video ChangAn.