Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNA

Hari-hari anak 90-an jadi berwarna berkat kehadiran mereka

Era 90-an hingga 2000-an awal menjadi masa kejayaan bagi lagu anak-anak. Tak heran jika sebagian orang yang tumbuh di masa itu akrab dengan lagu-lagu yang sering diputar dengan kaset tersebut.

Seiring berjalannya waktu dan berkembangnya teknologi, lagu anak kini tak lagi sepopuler dulu. Penyanyi cilik yang dulunya hits pun beberapa sudah memilih jalan karier berbeda. Dari sekian banyak penyanyi cilik yang eksis pada era 90-an, berikut ini rangkuman sepuluh di antara mereka. Bagaimana kabar mereka sekarang? Yuk, kepoin!

1. Tahun ini, Geofanny merilis album bertajuk Tingki dengan “Jarak” sebagai lagu utama. Ia juga aktif di Instagram @geofannytambunan

https://www.youtube.com/embed/TxxfsphcaZQ

2. Christina yang populer dengan lagu "Begini Begitu" kini menikmati kebahagiaan bareng pasangan usai menikah pada Sabtu, (7/8/2021)

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNAChristina dan suami (instagram.com/christicolondam)

3. Tergabung dalam Trio Kwek Kwek, Leony masih aktif di dunia hiburan tanah air. Tahun lalu, ia berperan dalam film Bidadari Mencari Sayap

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNALeony (instagram.com/leonyvh)

4. Dhea Ananda juga masih eksis di dunia hiburan. Ia dan suami dengan sabar menanti momongan sambil menjalani program hamil

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNADhea Ananda (instagram.com/dea_ananda)

5. Tak seperti dua rekannya yang lain di Trio Kwek Kwek, Alfandy memilih mengejar karier sebagai dokter. Dirinya kini menetap di California

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNAAlfandy (instagram.com/alfandynp)

Baca Juga: 9 Potret Gemas Anak Balita Penyanyi Dangdut, Curi Perhatian!

6. Sama seperti Alfandy, Angie Kamalsah yang hits dengan lagu "Hello Dangdut" juga berdomisili di USA. Ia menikah dengan orang Vietnam

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNAAngie Kamalsah dan Alfandy (instagram.com/alfandynp)

7. Dulu tampil menggemaskan dengan single "Bolo-Bolo", kini, Tina Toon mencari pengalaman baru dengan menjadi anggota dewan

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNATina Toon (instagram.com/tinatoon101)

8. Dua dekade berlalu, Sherina Munaf kembali tampil di sekuel Petualangan Sherina. Tahun lalu, ia menikah dengan Baskara Mahendra

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNASherina Munaf dan suami (instagram.com/sherinasinna)

9. Bahagia dengan empat anak, Enno Lerian yang memopulerkan "Dudidam" sering bagi-bagi resep makanan di Instagram

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNAEnno Lerian, suami, dan keempat anaknya (instagram.com/ennolerian_)

10. Joshua Suherman akan segera menikah dengan Clairine Clay. Dirinya juga lagi sibuk promosi film Yowis Ben 3

Kabar Terbaru 10 Penyanyi Cilik Era 90-an, Jadi Dokter hingga WNAJoshua Suherman (instagram.com/jojosuherman)

Pengalaman saat kecil tak harus selalu berkorelasi dengan tujuan karier di masa depan, sama halnya seperti beberapa mantan artis cilik di atas. Karena profesi yang dijalani saat ini berbeda, mereka jadi punya nilai plus yang belum tentu dimiliki oleh rekan kerja yang lain.

Baca Juga: 13 Kisah Asal-usul Lagu Anak yang Menakutkan, Merinding!

Addini Safitri Photo Verified Writer Addini Safitri

Hope what I share can be useful for you. Be my friend on Instagram: @addini_sft

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Yudha

Berita Terkini Lainnya