7 Potret Felicya Angelista dan Hito di Padang Pasir Dubai
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Pasangan Felicya Angelista dan Caesar Hito tengah berlibur ke Dubai. Mereka menikmati momen liburan berdua tanpa anak-anak. Selain itu, bintang sinetron "My Heart" ini mengunjungi Burj Al Arab, Museum of Future hingga berfoto ria di gurun pasir yang ada disana.
Kenakan pakaian Arabian, berikut pose romantis Feli dan Hito kala foto ria di gurun pasir!
1. Felicya pamer body goals di tengah gurun pasir, Dubai dengan outfit Arabian
2. Keduanya berpose mesra duduk di tengah gurun pasir yang luas
3. Keduanya menikmati liburan berduaan disana meski suasana terik
Baca Juga: 7 Pesona Felicya Angelista saat ke Dubai, Anggun Bergaun Kuning!
Editor’s picks
4. Felicya Angelista tampil dengan kaftan putih berdetail etnik di bagian lengan dan dada dengan penutup kepala
5. Hito juga mengenakan surban motif kotak-kotak untuk melindungi kepalanya dari teriknya matahari
6. Bagaikan Aladdin dan Putri Yasmin, Felicya menuliskan caption, “A whole new world with you”
7. Pose selanjutnya Hito dan Felicya bergandengan tangan menyusuri gurun pasir
Benar-benar quality time, kali ini mereka tak mengajak dua buah hatinya, Bibble dan Zefanya. Tentang keromantisan, pasangan yang menikah 2021 ini sudah tak diragukan lagi.
Baca Juga: 7 Potret Ultah ke-31 Caesar Hito, 12 Tahun Rayakan Bareng Felicya
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.