9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuan

Sandy ternyata juga pernah kerja di Krusty Krab, lho!

Nama restoran Krusty Krab pasti sudah gak asing di telinga para penonton setia serial SpongeBob SquarePants. Restoran paling hype di Bikini Bottom ini dibangun oleh Tuan Krab yang menawarkan menu utama Krabby Patty. 

Ada dua orang pekerja tetap yang bekerja di Krusty Krab, yaitu Spongebob sebagai koki dan Squidward yang bertugas sebagai kasir. Sebagai salah satu tempat yang ikonik, Krusty Krab pun menyimpan sederet fakta uniknya sendiri.

Penasaran apa saja faktanya? Yuk, simak ulasannya berikut ini!

1. Bentuk dari Krusty Krab ternyata terinspirasi dari alat penjebak lobster, lho!

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi jebakan lobster (depositphotos.com)

2. Nama asli Krusty Krab awalnya adalah Crusty Crab. Tapi, Hillenburg beranggapan kalau memakai huruf K lebih lucu untuk nama restoran ciptaannya

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi Krusty Krab (wikiwand.com)

3. Slogan dari Krusty Krab adalah "come spend your money here" yang diciptakan sendiri oleh Tuan Krab selaku pemilik

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi Krusty krab slogan (deviantart.com)

4. Di dalam Krusty Krab terdapat sebuah ruangan pendingin yang digunakan untuk menyimpan es batu dan daging patty beku

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi ruangan pendingin Krusty Krab (thesbcommunity.com)

5. Tuan Krab sempat membuat iklan TV untuk menambah pelanggan di episode As Seen on TV

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi iklan Krusty Krab (spongebob.fandom.com)

Baca Juga: 5 Pekerjaan Spongebob selain Koki, Freelancer Multitalenta, nih!

6. Krusty Krab tidak mengizinkan hewan peliharaan masuk, seperti yang terlihat di episode A Pal for Gary

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuanilustrasi hewan peliharaan di Spongebob (spongebob.fandom.com)

7. Di episode Patty Hype, Tuan Krab pernah menyerahkan kepemilikan Krusty Krab sepenuhnya kepada Spongebob

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuancuplikan adegan saat Spongebob jadi pemilik Krusty Krab (dok. youtube.com/SpongebobFans)

8. Ternyata, Sandy pernah bekerja di Krusty Krab sebagai pemotong daging patty. Ia memanfaatkan kemampuan karatenya di episode Karate Choppers

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari Cuancuplikan adegan Sandy bekerja di Krusty Krab (dok .youtube.com/SpongebobFans)

9. Episode The Original Fry Cook menguak bahwa Jim adalah koki pertama yang bekerja di Krusty Krab, jauh sebelum Spongebob berkarier di sana

9 Fakta Unik Krusty Krab, Tempat Spongebob Mencari CuanJim (spongebob.fandom.com)

Sebagai pemilik Krusty Krab, Tuan Krab selalu mengerahkan berbagai cara untuk memancing pelanggan agar selalu datang ke restorannya. Menurutmu, fakta mana yang paling menarik soal Krusty Krab ini?

Baca Juga: Resep Krabby Patty SpongeBob, Camilan Lezat yang Bikin Betah di Rumah

Alwiyah Nabilah Photo Verified Writer Alwiyah Nabilah

I love to read, write, and watch spongebob

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Kidung Swara Mardika

Berita Terkini Lainnya