TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Fakta Perjalanan Karier Sota Hanamura, Member Boy Group Da-iCE

Dari debut idol hingga memiliki proyek musik sendiri

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

Sota Hanamura merupakan member boy group Da-iCE yang menduduki posisi vokal. Mulai aktif di dunia entertainment sejak tahun 2011, cowok yang akrab disapa dengan HanaSo ini bisa dikatakan cukup sukses membangun kariernya, lho.

Tidak hanya menjadi idol saja, ia juga pernah terjun ke dunia akting dengan membintangi drama berjudul Ushijima the Loan Shark 1 (2012). Yuk, kepoin tujuh fakta perjalanan karier Sota Hanamura berikut ini.

1. Sota Hanamura lahir di kota Itami, prefektur Hyogo, Jepang pada tanggal 15 Agustus 1990. Saat ini, ia berusia 33 tahun

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

2. HanaSo menyukai bernyanyi sejak ia masih muda dan sudah bermimpi untuk menjadi seorang penyanyi

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

Baca Juga: 4 Fakta Konser Perdana Idol Jepang JO1 di Jakarta, Tiketnya Sold Out!

3. HanaSo bersama grup Da-iCE saat ini berada di bawah salah satu agensi besar Jepang bernama Avex Management

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

4. HanaSo resmi bergabung dengan Da-iCE pada tahun 2014. Ia juga menulis dan membuat banyak lagu, lho!

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

5. Cowok bergolongan darah A ini memiliki tinggi suara hingga empat oktaf, di mana itu jarang dimiliki oleh penyanyi laki-laki pada umumnya

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

6. Pada tahun 2019, HanaSo mengumumkan bahwa ia merilis proyek boy group baru bernama Natural Lag yang terdiri dari empat member

Sota Hanamura (instagram.com/da_ice_sotahanamura)

Baca Juga: 10 Rekomendasi Lagu Jepang Mika Nakashima, Penyanyi Bervokal Emas!

Verified Writer

Catherina

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya