TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Potret Ciamik Danau di Tengah Gurun Tiongkok, Danau Bulan Sabit

Wajib dateng ke sini dan menyaksikan sendiri keindahannya!

instagram.com/lisa_vampire/

Tiongkok terkenal dengan tembok besar yang menjadi salah satu bagian dari tujuh keajaiban dunia. Negara ini pun memiliki banyak bangunan beribadah yang menyimpan sejarah mendalam di balik pembuatannya. 

Di sisi lain, Tiongkok secara ternyata memiliki salah satu destinasi yang unik dan langka, bahkan tak ditemukan di belahan dunia mana pun. Tempat ini bernama Danau Bulan Sabit, sebuah danau berbentuk bulan sabit di tengah gurun pasir. 

Penasaran bagaimana bentuk tempat ini? Yuk, intip sembilan keindahan danau di tengah gurun Tiongkok, Danau Bulan Sabit berikut ini!

1. Danau Bulan Sabit berada di Provinsi Gansu, 5 km dari Kota Dunhuang dan memiliki sebutan Yueyaquan dalam bahasa Tiongkok

instagram.com/reneebauer_/

2. Menurut sejarah, ini terbentuk atas usaha Jenderal Li Guang yang menancapkan pedang di tengah gurun pasir untuk pasukan yang kehausan

instagram.com/lisa_vampire/

3. Pada 1960, danau ini memiliki dasar sedalam 4-7,5 meter

instagram.com/etem_nomadism/

4. Namun, kini telah mengalami penyusutan dan hanya sekitar 1,3 meter

instagram.com/mikelinu/

Baca Juga: Kota di Tiongkok Bangun Pabrik Terbesar Olah Limbah Jadi Energi

5. Untuk menuju ke danau yang berada di tengah gurun ini, kamu bisa menaiki unta atau berjalan kaki menjelajahi padang pasir

unusualplaces.org

6. Danau Bulan Sabit buka sejak pukul 05.00-20.30 waktu setempat dan memungut biaya tiket masuk sesuai musim yang berlaku

instagram.com/minamiyasaka/

7. Kunjungan pada Mei-Oktober dipungut biaya 110 Yuan (Rp223 ribu) dan November-April seharga 55 Yuan (Rp112 ribu)

instagram.com/etem_nomadism/

8. Ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan di sini, seperti ski di padang pasir, berkeliling dengan unta, menembak dengan panah, hingga bus wisata

instagram.com/andreasmeyerphoto/

9. Pemandangan terbaik di Danau Bulan Sabit ini dapat diabadikan saat musim panas

instagram.com/lisa_vampire/

Baca Juga: 10 Makanan Khas Indonesia yang Dipengaruhi Budaya Tiongkok, Enak Semua

Verified Writer

dewi dewi

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya