10 Potret Hits Rara LIDA, Host Lamaran Lesti Kejora dan Rizky Billar
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Runner-up Liga Dangdut Indonesia 2018, Tiyara Ramadhani atau Rara semakin diperhitungkan di industri hiburan. Tak hanya menyanyi, perempuan 19 tahun ini ternyata juga berbakat sebagai aktris dan presenter.
Di momen lamaran Lesti Kejora dan Rizky Billar yang digelar pada Minggu (13/6/2021) kemarin, Rara tak hanya hadir sebagai tamu undangan saja. Ia juga bertugas sebagai bridesmaid di siang hari dan host saat acara malam hari. Penuh talenta, inilah 10 potret hits Rara yang kariernya tengah moncer.
1. Rara jadi leader saat para bridesmaid membawakan joget TikTok
2. Rara juga merupakan salah satu sahabat dekat Lesti Kejora
3. Selesai jadi bridesmaid, Rara berganti busana untuk menjadi host
4. Ia pun sudah fasih saat berpose sebagai model
5. Penampilannya di panggung juga gak berlebihan. Makeup dan gaya fashion sesuai usiany
Editor’s picks
Baca Juga: 10 Potret Manglingi Rara LIDA Saat Kenakan Hijab, Bikin Hati Adem!
6. Pakai dress dengan aksesori bunga mawar di tengah begini, Rara stunning banget!
7. Pakai gaun warna-warni membuat pesonanya terlihat sangat ceria
8. Dress tulle berwarna putih dengan aksesori pompom membuat aura remajanya terasa banget
9. Profesional, Rara terlihat anggun saat mengenakan hijab
10. Gak kalah memesona dengan tampilan modern, busana adat ini membuat Rara terlihat keren banget
Rara LIDA jadi salah satu idol remaja saat ini yang kariernya kian naik. Sukses selalu, ya!
Baca Juga: Didoakan Fans Berjodoh, 10 Potret Serasi Rara dan Gunawan LIDA