Industri musik Indonesia terus menunjukkan perkembangan yang menarik, khususnya mengenai regenerasi para musisi muda berbakat. Dalam AMI Awards 2024 menjadi bukti kemampuan musisi muda yang tampak menjanjikan.
Terlihat banyak musisi yang usianya di bawah 25 tahun, mendapatkan penghargaan di AMI Awards 2024. Siapa saja kah musisi muda ini? Berikut adalah daftarnya!
