7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewan

Anak pemberani sekaligus penyayang

Anak-anak memang memiliki dunianya sendiri. Mereka suka menjajal hal baru yang kadang bikin orangtua ketar-ketir. Nah, kalau anak Citra Kirana yang bernama Athar ini, dia hobi banget main sama hewan, mulai dari unggas, mamalia, sampai reptil. Kita intip saja deretan potret anak Citra Kirana yang gak takut main sama hewan ini, yuk!

 

1. Kebun binatang menjadi tempat wisata favorit bagi Athar

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/thereal_rezkyadhitya)

2. Potret ini diabadikan ketika Athar bersama keluarganya lagi liburan di Taman Safari Prigen

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

3. Di sana, Athar sempat ingin melewati pagar pembatas agar bisa bermain dengan Jerapah tanpa penghalang. Ada-ada saja tingkahnya, ya!

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

Baca Juga: 7 Momen Liburan Keluarga Citra Kirana, Sarapan dengan Jerapah

4. Athar pun tak gentar untuk memberi makan ke kanguru secara langsung, nih!

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

5. Saat sedang liburan ke Jepang pun, Citra Kirana dan suami sengaja mengatur jadwal agar bisa bermain di kebun binatang

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

6. Untuk bisa memegang buaya, tentu saja Athar mendapat pengawasan dari orangtuanya

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

7. Saking sukanya dengan ayam, Athar membawa ayam peliharaannya sampai masuk ke dalam rumah, lho!

7 Potret Anak Citra Kirana yang Gak Takut Main sama Hewanpotret Keene Atharrazka Adhitya (instagram.com/citraciki)

Citra Kirana mendukung kesenangan Athar dengan binatang selama tidak membahayakan. Selain itu, menyayangi binatang juga membantu menumbuhkan rasa empati anak kepada sekitar.

Baca Juga: 9 Potret Citra Kirana Liburan ke Jepang, Rela Antre Kuliner Viral!

Alina Lin Photo Verified Writer Alina Lin

Instagram : @alina_alinalin

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Yudha

Berita Terkini Lainnya