10 Potret Liburan Maia Estianty ke Israel, Berhijab di Masjid Al Aqsa

Irwan Mussry serta Maia Estianty dikenal sebagai salah satu pasangan yang kerap tampil mesra. Kemesraan itu sering ditunjukkan saat sedang berlibur bersama. Kedua telah mengunjungi berbagai negara sejak menjalin hubungan suami istri.
Baru-baru ini, pasangan yang menikah pada 29 Oktober 2018 itu memilih untuk mengunjungi Israel. Irwan dan Maia mengunjungi beberapa tempat wisata bersejarah selama di Israel. Yuk, intip potretnya di bawah ini.
1. Maia Estianty sejak beberapa waktu lalu terbang ke Israel bersama suaminya

2. Tujuan Maia ke Israel untuk berlibur sekaligus bertemu dengan saudaranya

3. Ibu tiga orang anak itu berjumpa dengan ipar beserta keluarganya di Israel

4. Mereka menghabiskan waktu dengan makan bersama di The White Pergola

5. Selain itu, perempuan asal Surabaya itu tampak bermain bersama seorang anak di taman

6. Warganet pun menyebut Maia sudah pantas untuk momong cucu

7. Tidak hanya berkumpul dengan keluarganya, Maia juga mengunjungi Masada Fortress

8. Masada Fortress merupakan Situs Warisan Dunia UNESCO di Israel

9. Selain Masada Fortress, Maia juga menyempatkan untuk pergi ke Masjid Al Aqsa

10. Maia tampil anggun dalam balutan gamis serta hijab pashmina dengan latar Dome of the Rock

Irwan Mussry dan Maia menyempatkan waktunya untuk mengunjungi saudaranya yang tinggal di Israel. Selain itu, Irwan dan Maia berkesempatan pergi ke sejumlah tempat bersejarah. Mereka terlihat menikmati waktu berlibur di Israel yang terpancar dari senyuman diraut wajah Irwan dan Maia.
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.