Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lho

Tetep bisa bikin ketawa!

Dialog adalah percakapan antara 2 orang atau lebih, dialog hampir digunakan disetiap aktivitas sehari-hari maupun tayangan yang ada di televisi, film dan siaran radio. Lalu bagaimana jadinya jika tayangan yang kita tonton hadir tanpa dialog antar tokohnya? Nah ini dia 5 kartun yang tetap menghibur walaupun tidak ada dialog pada alur ceritanya. 

1. Larva

Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lhodailymotion.com

Serial televisi komputer bertema komedi ini dibuat oleh Tuba Entertainment di Seoul, Korea Selatan. Tingkah kocak 2 larva berwarna merah dan kuning sukses mengocok perut para penikmat serial animasi.

2. Tom and Jerry

Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lhowallpapers13.com

Serial animasi asal Amerika ini menampilkan kisah antara seekor kucing peliharaan dan seekor tikus bernama Tom dan Jerry. Serial yang mulai di produksi tahun 1960-an ini merupaka salah satu serial yang berhasil bertahan dalam waktu yang cukup lama.

Walaupun dalam alur ceritanya Tom dan Jerry selalu bertengkar tetapi mereka tetap berhasil menghibur banyak anak dari berbagai penjuru negeri.

3. Bernard Bear

Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lhonewonnetflix.info

Bernard adalah seekor beruang kutub yang sering tidak beruntung. Walaupun tidak selalu beruntung Bernard pernah menjadi Finalist dalam Annecy International Animation Festival pada tahun 2003.

4. Shaun the Sheep

Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lhoivisons.com

Bercerita tentang tingkah lucu para hewan di perternakan. Serial animasi asal Inggris ini pertama kali ditayangkan pada tahun 2007.

5. The Owl

Walau Tanpa Dialog 5 Serial Animasi Ini Tetap Sukses Menghibur Lhocosafarea.it

Serial animasi berdurasi pendek yang satu ini menceritakan kisah seekor burung hantu berwarna merah muda. The Owl pertama kali ditayangkan di stasiun televisi Perancis pada tahun 2003.

Ini membuktikan bahwa pesan dapat disampaikan dengan berbagai cara baik secara verbal maupun non verbal.

Adakah animasi favoritmu?

mintari setyopaluvi Photo Verified Writer mintari setyopaluvi

sharing is good

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Arifina Budi A.

Berita Terkini Lainnya