Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatan

Klise, tapi seru kok #WaktunyaKorea

Kalau kamu suka geregetan lihat sinetron yang tokohnya mendadak hilang ingatan, jangan buru-buru marah, karena memang gak cuma drama Indonesia saja yang sering ceritakan tokoh amnesia.

Selain cerita si kaya dan si miskin, kisah tentang amnesia atau hilang ingatan juga jadi tema yang lazim banget diangkat dalam drama Korea. Cerita tentang amnesia ini memang klise, tapi gak pernah bikin penonton bosen, karena keseruannya yang gak ada habisnya.

Nah, berikut ini ada sembilan drama Korea yang karakternya mengalami hilang ingatan, simak, yuk!

1. Drama Goblin memiliki karakter yang ingatannya hilang, yaitu malaikat maut yang diperankan oleh Lee Dong Wook

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

2. Peran Lee Yool yang dilakoni oleh D.O juga mengalami amnesia selama seratus hari dalam drama 100 Days My Prince

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

3. Devilish Joy merupakan drama yang menceritakan tentang retrograde amnesia. Choi Jin Hyuk sebagai pemeran utama dalam drama ini melakoni karakter yang hanya memiliki ingatan selama satu hari

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

4. Psychopath Diary adalah drama komedi thriller yang menceritakan Yook Dong Sik yang hilang ingatan dan menganggap dirinya adalah seorang psikopat

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

6. Moon Ga Young berperan sebagai karakter yang hilang ingatannya karena shock di dalam drama Find Me In Your Memory

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

7. Lee Eun Bi, karakter utama dalam School 2015 mengalami amnesia dan menjalani kehidupannya sebagai saudara kembarnya, Go Eun Byeol, yang menghilang secara misterius

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

8. Hyun Bin yang berperan sebagai Joo Woon dalam Secret Garden diceritakan pernah mengalami amnesia yang diakibatkan karena kecelakaan

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

9. Goo Jun Pyo sempat mengalami amnesia dan lupa akan eksistensi Geum Jan Di di Boys Before Flowers, namun perlahan ingatannya kembali seperti semula

Gak Cuma Sinetron Indonesia, 9 Drakor Ini Tokohnya Juga Hilang Ingatanasianwiki.com

Nah, itu dia sembilan drama Korea yang karakternya mengalami hilang ingatan. Drama favorit kalian yang mana, nih, guys?

Baca Juga: 10 Drama Korea Rating Tinggi Paling Viral Maret 2021, Ramai Diobrolin

Topik:

  • Nabila Dyahtasya
  • Zahrotustianah

Berita Terkini Lainnya