10 Potret Pesta Anniversary Pernikahan Jerinx SID dan Nora Alexandra

Jerinx SID dan istrinya, Nora Alexandra baru merayakan anniversary pernikahan yang ke-3 tahun. Acara berlangsung pecah dan meriah dengan menghadirkan sederet grup musik asal Bali, termasuk SID sendiri.
Berikut sederet potret pesta anniversary pernikahan Jerinx SID dan Nora Alexandra yang digelar di Gate 88, Bali. Keduanya nampak selalu mesra dalam berbagai momen!
Baca Juga: Nora Alexandra dan Jerinx SID Dikabarkan Pisah, Ini Faktanya
1. Beginilah suasana meriah pesta anniversary pernikahan ke-3 Jerinx SID dan Nora Alexandra
2. Acara bertajuk 'PESTA JRXNR' ini berlangsung di Gate 88, Bali, pada Sabtu (12/11/2022)
3. Lebih dari 10 grup musik asal Bali diundang untuk memeriahkan hari bahagia Jerinx dan Nora
4. Sesuai tema dress code, Jerinx dan Nora tampil berani dengan busana hitam dan merah
5. Menariknya, momen ini juga sekaligus dijadikan sebagai perayaan ulang tahun ke-28 Nora Alexandra. Happy birthday!
Editor’s picks
Baca Juga: Jerinx SID Tiba di Polda Metro Jaya Ditemani Istrinya Nora Alexandra
6. Gofar Hilman hadir sebagai MC dari pesta pernikahan pasangan yang menikah pada 2019 lalu ini
7. 3 tahun menikah dan sempat berpisah, karena kasus hukum, cinta Jerinx SID dan Nora nampak semakin kuat
8. Keduanya bahkan gak canggung lagi berbagi momen romantis di depan tamu undangan
9. Begini momen Jerinx dan Nora saling berbagi ciuman, nih. Vibes-nya jadi bak pengantin baru lagi!
10. Tak lupa, Nora juga menampilkan aksi bernyanyi sekaligus mempromosikan single terbarunya, lho
Semakin mesra di pesta anniversary pernikahan ke-3, Jerinx SID dan Nora Alexandra ramai didoakan agar secepatnya mendapat momongan oleh para netizen. Aamiin. Anyway, happy wedding anniversary, Jerinx dan Nora~
Baca Juga: Miliki Body Goals, 10 Gaya Olahraga Nora Alexandra Istri Jerinx SID
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.