Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

10 Potret Ghea Indrawarai Mengunjungi Tempat Populer di Beijing, China

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

Ghea Indrawari memanfaatkan waktu liburannya di China untuk berkunjung ke berbagai tempat populer. Ini kali pertama baginya menjelajah China mulai dari Shanghai sampai ke Beijing, China. Tentu saja Ghea mengunjungi berbagai tempat populer yang ada di Beijing.

Ia tampil dengan berbagai busana hangat khas musim dingin. Meski tebal namun tetap terlihat fashionable.

1. Ghea memilih memadukan turtle neck, cardigan dan long skirt bernuansa hitam putih saat jalan-jalan

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

2. Terlihat sebuah bangunan yang merupakan the Hall of Prayer for Good Harvests, bagian dari Temple of Heaven

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

3. Bangunan ini sudah ada sejak abad ke-15 saat Dinasti Ming. Difungsikan sebagai tempat ibadah para kaisar

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

https://en.wikipedia.org/wiki/Temple_of_Heaven

4. Ghea juga menikmati suasana malam di Beijing. Kota ini jadi salah satu yang terpadat di China

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

5. Di hari lainnya, Ghea terlihat menggunakan faux fur jacket warna coklat saat naik kereta gantung menuju sebuah bukit

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

6. Ternyata Ghea sedang menuju ke gerbang tembok besar China yang panjangnya lebih dari 8000 km

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

7. Meski cuaca sedang terik dan matahair bersinar cerah, udara di bukit tersebut sangatlah dingin

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

8. Musim dingin di Beijing juga begitu dingin. Membuat Ghea harus menahan dingin saat ada di tembok besar China

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

9. Untuk berpindah kota, Ghea harus naik kereta. Ia memanfaatkan waktunya untuk beristirahat

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

10. Tak lupa Ghea mencicipi kuliner khas China yang ada di Beijing. Beragam dan membuatnya bingung nih!

Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing.
Ghea Indrawari mengunjungi tempat populer di Beijing. (instagram.com/gheaindrawari)

Ghea Indrawari membagikan pengalaman dirinya yang berkeliling Kota Beijing dan mengunjungi beberapa tempat populer di sana. Mulai dari Temple of Heaven sampai tembok besar China atau Great Wall of China. Ghea pun tak lupa mencoba berbagai kuliner khas China yang ada di Beijing.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Atqo Sy
EditorAtqo Sy
Follow Us

Latest in Hype

See More

5 Karakter yang Ending-nya Masih Misterius di Stranger Things 5

05 Jan 2026, 20:08 WIBHype