9 Rekomendasi Lagu Thailand untuk Temani Malam Harimu

Hiasi midnight playlist-mu dengan lagu yang bikin nyaman

Tidak sedikit orang menjadikan malam hari sebagai waktu yang tepat untuk menenangkan diri. Selain istirahat setelah melakukan bebagai kegiatan sepanjang hari, membuat diri agar lebih santai dengan mendengarkan rekomendasi lagu kesukaan juga cocok sembari menikmati suasana malam. 

Berikut di bawah ini adalah sembilan lagu Thailand yang bisa jadi midnight playlist kamu. Bakalan temani malam harimu sampai tidur nyenyak, nih!

1. Punya musik yang bikin tenang, lagu "Call Me Your Brother" yang dinyanyikan Jeff Satur cocok banget didengar saat menikmati suasana malam hari 

https://www.youtube.com/embed/TB0R9bzODiE

2. Lagu "Ya Perng Rerm Ta Tur Young Mai Leum" yang dinyanyikan PUIMEK bersama COPTER juga gak kalah buat menemani kamu bersantai di malam hari 

https://www.youtube.com/embed/dBKYGAJ5Po0

3. Memiliki lirik tentang seseorang yang harus menahan perasaannya, lagu "Unstoppable" dari SIZZY ini cocok untuk kamu dengar ketika sedang galau 

https://www.youtube.com/embed/ZacAZn5CHkU

4. "Hide" juga menjadi salah satu lagu dari Jeff Satur yang wajib masuk midnight playlist, nih! Lagunya gak kalah bikin candu didengar

https://www.youtube.com/embed/k9aI7dHj8GM

5. Sedang merasa kesepian? Kamu bisa mendengarkan salah satu OST dari drama 'F4 Thailand: Boys Over Flowers' yang berjudul "Who am I" 

https://www.youtube.com/embed/2Z2P481fJwk

Baca Juga: 9 Lagu Thailand yang Bikin Hidupmu Makin Ceria Kembali

6. Ingin medengarkan lagu dengan musik yang tenang untuk bersantai? Kamu bisa coba mendengarkan lagu "Be Yours" yang dinyanyikan NuNew

https://www.youtube.com/embed/PXw1BojpdqY

7. Lagu "Nighttime" juga jadi OST ''F4 Thailand: Boys Over Flowers' cocok masuk midnight playlist, lagu ini dinyanyikan oleh Bright Vachirawit

https://www.youtube.com/embed/lDI8_6N58QQ

8. Lagi memiliki perasaan suka pada seseorang? Kamu bisa coba dengar lagu "1000stars" yang dinyanyikan Aye Sarunchana

https://www.youtube.com/embed/KEYwYja1Ndg

9. Kalau lagu "Hug in Mind" yang dinyanyikan Billkin bersama JAYLERR, bisa kamu dengarkan ketika sedang merindukan seseorang, nih! 

https://www.youtube.com/embed/-VeAUgO8Wtg

Mendengarkan lagu memang sangat cocok untuk memperbaiki suasana hati. Dari deretan rekomendasi lagu Thailand di atas, ada yang sudah sering kamu dengar? 

Baca Juga: 13 Lagu Thailand Ini Liriknya Ditulis Jeff Satur, Ada OST KinnPorsche

Suandewi Oka Photo Verified Writer Suandewi Oka

Stay happy!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya