TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Potret Benda Teraneh yang Berhasil Diabadikan Google Earth

Kok bisa ada hal kayak gini, ya?

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

Sekarang hampir semua tempat bisa dijelajahi lewat internet. Bahkan, sampai ada lelucon yang mengatakan kalau lagi bokek, jalan-jalannya lewat Google Earth aja. Kita bisa lihat suasana jalanan Kota New York, pemandangan pegunungan Swiss, hingga kemegahan bangunan ikonik tanpa harus datang ke tempatnya langsung.

Namun, ternyata di Google Earth gak cuma mengabadikan hal-hal menarik aja, lho. Ada beberapa hal absurd yang berhasil terekam. Kamu dijamin bakal dibuat terheran-heran sekaligus ngakak saat melihatnya. Berikut sepuluh potret benda teraneh yang berhasil diabadikan Google Earth. Keep reading!

1. Kampung Boneka Miyoshi di Prefektur Tokushima, Tokyo ini bikin merinding, ya. Kebayang kalau malam bakal seseram apa

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

2. Ada yang bisa menebak kira-kira tangga di Oklahama City, Oklahama, Amerika Serikat ini kenapa bisa terbang begitu?

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

3. Ekstrem juga, ya, praktik memanahnya. Momen absurd ini ada di Wallingford, Connecticut, Amerika Serikat

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

4. Bosan sama taman yang isinya cuma gitu-gitu aja? Cobain, deh, main ke taman tanpa kehidupan di Sabile, Latvia. Ini gambarannya dari Google Earth

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

Baca Juga: 10 Foto Kucing Termalas Sedunia, Kerjaannya Rebahan sama Makan!

5. Boneka kelinci raksasa ini tergeletak di Prata Nevoso, Italia. Kira-kira, punya siapa, ya?

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

6. Tarian sosok tanpa kepala dan tangan di dekat pod car/UFO yang terparkir, nih. Lokasinya ada di Brooklyn, New York, AS

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

7. Ini adalah truk berbakat yang lagi praktik sikap lilin. Lokasinya di Tonkawa, Oklahoma, AS

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

8. Sosok misterius di salah satu pantai di Nauru, Mikronesia. Menurut kamu itu apa?

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

9. Kumpulan manusia burung di Toyko, Jepang ini terekam kamera Google Earth, lho. Mereka siapa, sih, sebenarnya?

Foto teraneh di Google Earth. (weirdgoogleearth.com)

Baca Juga: Pocong hingga Joker, 10 Foto Lucu Kostum Unik Pedagang Keliling

Verified Writer

Alfikri Saga

.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya