13 Aksi Romantis dan Lucu para Pria Humoris kepada Pasangannya
Sosok humoris katanya salah satu tipe yang bikin hubungan langgeng karena selalu punya ide untuk membuat pasangannya tertawa. Entah dengan obrolan mengocok perut atau tindakan-tindakan absurd yang mengundang tawa.
Pokoknya seru abis deh kalau dekat dengan dia. Mungkin 13 pria di bawah ini adalah beberapa contoh di antaranya.
Aksi kocak mereka kepada pasangannya dijamin bakal bikin kamu ketawa terbahak-bahak. Yuk, gulir ke bawah!
1. Istri ini mendapatkan piala penghargaan dari sang suami setelah satu tahun menyusui anak pertama mereka

2. Mungkin gelisah lihat ruang istrinya, suami ini meninggalkan buku berikut sebagai hadiah kepada sang istri

3. Pria ini jualan kostum hiu di Amazon dan bersama sang pacar menari bersama sambil bernyanyi 'Baby Shark'

4. Suami akan berangkat untuk hari pertama program magisternya berbarengan dengan sang putri yang baru naik kelas 5

5. Istri membeli bingkai foto cantik tanpa diisi apa pun sehingga suami iseng mengisi foto-foto Mr. Cage yang biasa ada di meme

6. Memberikan anting antik dari kotoran dinosaurus sebagai hadiah natal untuk Istri

7. Meski agak menggelikan, suami berikut berhasil membuat mahakarya gambar karakter Sid dari animasi 'Ice Age'

8. Istri meminta dibuatkan meja untuk minum kopi di teras, kemudian suaminya membuatkan ini

9. Ketika suami humoris mengemas kado natal dengan bungkus yang membuat penerima tidak bisa menebak isinya sedikit pun

10. Agar tidak tertukar dengan vas dekorasi atau semacamnya, kucing ini diberi label "kucing". Ini sangat membantu!

11. Kasihan sekali kucing ini tidak punya privasi. Saat buang air besar malah dibuat acara

12. Setelah bekerja dari rumah selama berbulan-bulan karena pandemi, pria ini merayakan hari pertama kerja kembali ke kantor

13. Suami ini menggantikan posisi sang istri seolah-olah dia yang baru saja melahirkan untuk arsip foto kelahiran anak pertama mereka

Setelah melihat deretan potret para pasangan humoris di atas, apakah kamu jadi iri dan tertarik untuk mencari pasangan seperti mereka? Atau jangan-jangan pasangan kamu juga sama humorisnya seperti pria-pria di atas?
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.