8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!

Kok bisa begini, sih?

Foto-foto ilusi optik selalu menantang untuk dicari kebenarannnya. Bisa jadi karena memang iseng membuat foto membingungkan seperti ini atau bisa juga gak sengaja terpotret.

Delapan momen di bawah ini adalah momen ilusi optik yang terjadi karena cermin. Tentu saja foto-foto ini akan membuat kamu bingung sendiri. Beberapa contohnya ada manusia dengan kepala dan kaki raksasa, hingga ada orang dengan mata satu yang lagi mirror selfie. Sukar dipercaya, tapi ini benar adanya. Intip sendiri coba!

1. Ini bukan makhluk astral ataupun alien, tapi ini hanya dua orang yang sedang memegang cermin

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/mehrajsaqib)

2. Kepalanya lebih besar daripada ukuran tubuhnya? Bukan, ya. Badan dan kepala ini milik dua orang yang berbeda

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/featherwolf)

3. Ini juga salah satu foto ilusi optik yang masih bisa dijelaskan. Kakinya mengembang seperti itu karena faktor lekukan di cerminnya

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/just_leave_it)

4. Cewek mata satu lagi mirror selfie? Tenang, itu cuma desain bagian belakang HPnya kok, bukan mata satu

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/Gr8pesSeed)

Baca Juga: 8 Potret Ilusi Optik saat Melihat Mobil, Kok Melayang Gini?

5. Rumahnya bukan bolong, ya, tapi bagian luarnya memang dipasang cermin. Jadi pantulan dari luar terlihat seperti bolongan

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/COMEDY_NERD_YT)

6. Sekilas seperti orang yang gak ada kepalanya, padahal kepalanya tertutup cermin

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/PinheadGoo)

7. Orang ini hampir saja menabrak cermin di bagian kiri. Memang kelihatan mirip jalanan, sih

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/PoisonWaffle3)

8. Cermin, membuat bapak ini jadi mengambang di atas udara. Ada-ada aja!

8 Momen Ilusi Optik Karena Cermin, Bikin Pusing dan Bingung!momen ilusi optik karena cermin (reddit.com/user/2BallsInTheHole)

Gak semua foto ilusi optik itu bisa dijelaskan dan dicerna. Kebetulan, hampir semua foto-foto ilusi optik karena cermin ini bisa dijelaskan, ya. Mulai dari kepala raksasa hingga rumah bolong, mana yang bikin bingung?

Baca Juga: 8 Ilusi Optik Bangunan, Ada Gedung Setipis Tisu?

Syaifur Photo Verified Writer Syaifur

7-12

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Hella Pristiwa

Berita Terkini Lainnya