9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)

Mereka antusias saat membahas webtoon favoritnya, lho! 

Membaca webtoon menjadi kegiatan seru untuk mengisi waktu luang bagi sebagian besar idol KPop. Mereka merasa tertarik terhadap karakter, alur cerita, maupun pesan berharga mengenai kehidupan yang dibuat dengan sempurna oleh kreatornya. 

Webtoon juga mudah diakses oleh siapa saja, bahkan telah memiliki versi terjemahan di berbagai negara, termasuk Indonesia. Hal itu membuat idol jujur akan ketertarikannya dalam membaca dan merekomendasikan webtoon favoritnya pada fans. Penasaran siapa saja yang dimaksud? Yuk, simak! 

1. Hyunjin Stray Kids membaca setidaknya satu webtoon dalam sehari. Ia menyukai hampir semua webtoon populer dan sulit berhenti membacanya

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Hyunjin Stray Kids (instagram.com/realstraykids)

2. Felix Stray Kids mengaku membaca webtoon yang diterjemahkan dalam bahasa Inggris sejak masih muda. Ia paling menyukai Tower of God

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Felix Stray Kids (instagram.com/realstraykids)

3. Jimin BTS ternyata membaca webtoon aksi bertajuk Lookism. Ia tampaknya senang karena namanya disebut dalam salah satu panelnya, nih!

4. Semua member CIX telah membaca The God of High School sebelum diadaptasi jadi anime dan menyukai karakter menarik di webtoon tersebut

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)CIX (instagram.com/cix.official)

5. V BTS membaca Itaewon Class jauh sebelum diadaptasi jadi drama. Ia mendapat pelajaran berharga tentang hidup melalui webtoon itu

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)V BTS (vlive.tv/BTS)

Baca Juga: 9 Idol KPop yang Sering Menolak Tawaran Akting di Drama Korea

6. Sungjin DAY6 gemar membaca webtoon populer dan tak keberatan menantikannya tiap pekan. Salah satu favoritnya adalah Sweet Home

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Sungjin DAY6 (day6.jype.com)

7. Chanwoo iKON telah membaca sejumlah webtoon. Ia merekomendasikan True Beauty dan Study Group. Kamu tertarik baca juga, gak?

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Chanwoo iKON (youtube.com/찬우살이)

8. Di Weverse, Soobin TXT menyatakan bahwa ia membaca banyak webtoon di sebuah platform. Namun, ia tidak menyukai genre romance

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Soobin TXT (instagram.com/txt_bighit)

9. Junhyuk MIRAE mengaku terhanyut sampai menangis setelah membaca webtoon yang menurutnya menarik perhatian, yaitu 1 Second

9 Idol KPop Cowok yang Ternyata Gemar Membaca Webtoon (Part 1)Junhyuk MIRAE (instagram.com/official__mirae)

Pengakuan idol yang tertarik pada webtoon tentu membuat penggemar merasakan adanya kesamaan dengan mereka. Sebagian besar webtoon yang mereka rekomendasikan pun sudah tersedia secara legal dengan terjemahan bahasa Indonesia di beberapa platform, lho.

Baca Juga: Berdarah Asli Korea, 10 Idol KPop Ini Sering Dikira Bule

Fina Efendi Photo Verified Writer Fina Efendi

WINNER. DAY6.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya