9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!

Cocok untuk anak laki-laki maupun perempuan

Banyak anak yang merasa enggan jika disuruh untuk tidur sendirian di kamarnya. Biasanya, mereka merasa takut ketika tidurnya gak ditemani. Gak jarang hal ini kerap membuat banyak orangtua merasa kebingungan untuk membujuk anaknya agar bisa tidur sendirian.

Memilih desain kasur yang unik dan menarik bisa jadi sebagai salah satu cara agar anakmu berani dan mau tidur sendirian. Nah, di bawah ini ada beberapa inspirasi yang bisa kamu sontek. Yuk, simak!

1. Cocok untuk anak perempuan, pilih ranjang mungil dengan tambahan kelambu panjang di bagian atasnya. Dijamin nyaman!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (unsplash.com/Sven Brandsma)

2. Kasur ini menyatu juga dengan area bermain anak. Cocok dipilih untuk kamar yang gak terlalu luas!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/Max Rahubovskiy)

3. Selanjutnya, ada kasur tingkat dengan tambahan beberapa laci di bagian bawah. Keren dan fungsional!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/Max Rahubovskiy)

4. Bisa buat anak betah, pilihlah desain kasur tenda dengan tambahan lampu tumblr di bagian depan

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/cottonbro studio)

5. Buat anak yang sering berguling saat tidur, pilih desain kasur dengan tambahan penyangga di sisi kanan dan kirinya

dm-player
9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (unsplash.com/ Maria Orlova)

Baca Juga: 5 Kiat Mengasuh Anak di Era Digital, Pilih Konten Ramah Anak 

6. Desain kasur warna pastel ini cocok buat anak perempuan. Berikan tambahan gorden melingkar di bagian atas agar nampak bak istana kerajaan!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (unsplash.com/Jelena Mirkovic)

7. Buat rangka kayu layaknya atap rumah di bagian atas ranjang. Tambahkan juga beberapa hiasan gantung agar makin menarik!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/cottonbro studio)

8. Gak harus pake ranjang, pilih kasur mungil dengan tambahan kelambu sudah bisa bikin tidur anak makin nyenyak!

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/Cats Coming)

9. Ciptakan suasana malam yang indah, tambahkan lampu tumblr yang berkilau di bagian atas ranjang anak

9 Inspirasi Desain Kasur Anak yang Unik, Gak Takut Tidur Sendiri!desain kasur anak unik (pexels.com/Tan Danh)

Saat memilih desain kasur anak, pastikan untuk memperhatikan tingkat keamanan dan kenyamanannya. Nah, di antara beberapa inspirasi di atas, mana yang akan menurutmu paling oke untuk ditiru?

Baca Juga: 5 Cara Mengajarkan Etika Makan pada Anak, Biar Anak Terbiasa!

Nurkorida Aeni Photo Verified Writer Nurkorida Aeni

Mari berteman!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Muhammad Tarmizi Murdianto

Berita Terkini Lainnya