Pernah gak, sih, kamu sudah terburu-buru berangkat kerja, tapi di tengah jalan baru sadar kalau ada barang yang ketinggalan? Rasanya pasti bikin kesal. Apalagi kalau sudah hampir waktunya absen.
Hal seperti ini sebenarnya bisa dihindari kalau kamu punya rutinitas kecil sebelum berangkat kerja. Caranya tidak susah atau butuh waktu lama, cukup dengan beberapa kebiasaan simpel tapi konsisten. Berikut lima kebiasaan sebelum berangkat kerja biar gak lupa barang penting.
