Apakah kamu orang yang perasaannya mudah tersentuh? Atau, sering dibilang cengeng karena mudah menangis? Coba deh jawab 5 soal ini untuk tahu seberapa cengeng kamu!