9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman 

Awet dan mudah dibersihkan

Saat ini para desainer meja sudah semakin berkembang. Beragam desain yang dihasilkan pun tak ada yang mengecewakan, mulai dari gaya minimalis yang hanya berbentuk persegi panjang atau bundar, hingga bentuk yang penuh dengan nilai seni. Material yang dipilih pun bermacam-macam, contohnya seperti kayu, metal, hingga kaca.

Memilih menggunakan meja dengan bahan material kaca pada ruang tamu dirasa jadi pilihan tepat. Beberapa alasan di antaranya ialah karena meja kaca termasuk bahan yang kokoh dan bertahan lama, asal tidak menopang beban berat yang menyebabkan retakan. Kedua, meja dengan permukaan kaca sangat mudah dibersihkan dan tidak meninggalkan noda. Nah, deretan inspirasi meja kaca berikut ini bisa kamu jadikan referensi untuk ruang tamu, check it out!

Baca Juga: 5 Tips Dekorasi Ruang Tamu Estetik ala Japandi, Gak Susah Kok!

1. Menghadirkan nuansa coastal dari meja kaca dengan kaki yang terbuat dari kayu apung. Dijamin bikin kamu makin kangen ke pantai, deh!

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@andreaedavis)

2. Berbentuk kotak dengan kaki dari besi, sudah pasti dijamin keawetan dan ketahanannya, nih!

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@lupita-moreno-46792835)

3. Bila ruanganmu memiliki bentuk persegi panjang, ada baiknya menyertakan perabotan berbentuk silindris seperti meja ini, biar gak kaku!

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@heyho)

4. Kesan mewah kamu dapatkan dari meja kaca dengan aksen list pada sekeliling permukannya. Warna gold-nya makin menegaskan kesan mahal

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@curtis-adams-1694007)

Baca Juga: 9 Tips Membuat Ruang Tamu Bernuansa Klasik Modern yang Nyaman

5. Simpel banget dengan meja kaca bundar tanpa frame begini, cocok buat anak muda yang menyukai desain kontemporer

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@heyho)

6. Memadukan material kayu dengan permukaan kaca menjadi ide bagus untuk tetap tampil klasik namun mudah dalam perawatannya

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@eurooo)

7. Desain kekinian dengan dua bentuk yang berbeda dan disatukan, pas banget buat ruang tamu mungil, nih

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@heyho)

8. Mungil dengan kaki dari bahan kayu ini akan semakin sempurnakan ruang tamumu. Terlihat eye catching dengan detail lampu modern

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@heyho)

9. Dengan kaca hitam transparan sekeliling yang lebih tinggi, kekinian dan aman ketika ada anak kecil, nih!

9 Ide Meja Kaca di Ruang Tamu, Gaya Klasik Tak Ketinggalan Zaman inspirasi meja kaca (pexels.com/@caro-s-353834)

Kalau lagi bingung menentukan meja apa yang cocok, sebaiknya kamu coba dulu untuk memilih meja gaya klasik dengan bahan kaca seperti ide berikut. Desain mana yang kamu suka, nih?

Baca Juga: 5 Tips Mengatur Ruang Kerja yang Nyaman dan Produktif, Terapkan, yuk! 

sunny haze Photo Verified Writer sunny haze

trying

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Fajar Laksmita

Berita Terkini Lainnya