15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!

#IDNTimesLife Dari konsep adat hingga pesta pantai

Di tahun 2020 ini, dekorasi pernikahan bertema alam dan rustic masih banyak digemari. Namun ada beberapa yang unik, seperti konsep eklektik dan pesta pantai bernuansa tropis.

IDN Times merangkum 15 dekorasi pernikahan unik ala figur publik yang menikah di tahun 2020. Yuk, simak!

1. Tema dekorasi bohemian wedding di pernikahan Tiwi eks. T2 ini, cocok untuk pesta yang digelar di area terbuka

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!The Exomoto via Instagram.com/littlethoughtsplanner

2. Unik, ada backdrop bernuansa khas Jepang ala partisi shōji di pernikahan Dea Rizkita, Puteri Indonesia Perdamaian 2017

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/rangkai_nirmana

3. Lorong menuju lokasi resepsi Mezty Mez dan Gerald Yohanes, didekor dengan nuansa rustic dan dikelilingi ranting pohon

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/meztymez

4. Serba putih di pernikahan Angela Lee, permainan cahaya nan cerdas bikin dekorasi jadi mewah. Ada tirai lampu di sekeliling ruangan

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/angelalee87

5. Menggelar pesta kebun, dekorasi ala film 'Midsommar' di perayaan pernikahan Tara Basro dan Daniel Adnan terlihat unik

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/kareycamoeloek

6. Usung konsep eklektik, paduan nuansa Jawa tradisional dan sentuhan modern di pernikahan Arya Bakrie-Vannya Istarinda, tak kalah menarik

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/lxemoments

7. Bak di negeri dongeng, dekorasi resepsi Aghnia Punjabi dihiasi ribuan tirai lampu yang menjuntai dari atas

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/antzcreator

Baca Juga: 10 Momen Pernikahan Karina Nadila dan Rangga Prihartanto, Syahdu!

8. Ada nuansa rustic yang sangat kental di resepsi Abel Cantika. Bukannya pucat, paduan warna putih, krem, dan cokelat ternyata cantik banget!

dm-player
15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!The Potomoto via Instagram.com/abellyc

9. Gelar pernikahan di tepi pantai, pergola berhiaskan bunga dan ranting pohon menghiasi lokasi akad nikah Taqy Malik dan Sherell Thalib

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Hijaz Pictura via Instagram.com/sherel_thalib

10. Nuansa tropical wedding di resepsi Taqy Malik ini, menampakkan hiasan rumput dan bunga kering yang cocok banget dengan nuansa pantai

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Hijaz Pictura via Instagram.com/sherel_thalib

11. Serba putih tapi gak monoton, dekorasi pernikahan Sherina Munaf dan Baskara Mahendra sempat curi perhatian

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/trinityoptima/cosaproject

12. Hiasan awan dari rangkaian bunga di pernikahan Denny Sumargo terlihat unik & indah. Aisle-nya yang berkelok, dihiasi bunga dan lilin

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/yu_cienlotus

13. Nuansa etnik yang mewah di pernikahan Audrey Teguh. Coraknya serba emas dan putih, ada ukiran burung merak pada backdrop

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/audreyteguh

14. Seperti di dunia dongeng, dekorasi cantik di pernikahan Sally Adelia bernuansa serba putih. Uniknya, ada Teddy Bear pakai beskap & kebaya!

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!myelstudio via Instagram.com/sallyadelia

15. Dekorasi pernikahan yang banyak disorot, nih! Ada perpaduan nuansa pelaminan Minang dan properti gajah Lampung di akad nikah Nikita Willy

15 Dekorasi Pernikahan Unik Figur Publik 2020, Bikin Tamu Tercengang!Instagram.com/lxemoments

Itu tadi 15 inspirasi dekorasi pernikahan unik ala figur publik yang menikah di tahun 2020. Mulai dari yang kental nuansa adat, hingga yang bertema modern dengan berbagai properti unik.

Kamu lebih suka dekorasi dengan konsep adat atau modern? Semoga deretan dekor di atas bisa menjadi inspirasi, ya!

Baca Juga: Dipenuhi Warna Emas, 9 Dekorasi Pernikahan Audrey Putri Mario Teguh

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya