Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Ani

Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan

Berita duka datang dari keluarga mantan presiden Indonesia. Setelah bergelut dengan penyakit kanker darah, ibu Ani Yudhoyono berpulang pada Sabtu (1/6) di Singapura. Keluarga yang ditinggalkan tentu berduka, terutama sang suami tercinta, Susilo Bambang Yudhoyono.

Yang salut, kehadiran SBY di sisinya tak ada habis-habisnya. Bila merunut ke belakang, hubungan keduanya tidak perlu diragukan lagi. Banyak sekali hal-hal positif yang selayaknya ditiru millennials di Indonesia. Ini dia pelajaran cinta yang bisa dipetik dari SBY & Ani.

1. Sama hangatnya dengan kekasih yang kasmaran, mereka punya panggilan sayang yang diakui seluruh keluarga. Nama itu adalah Pepo dan Memo

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

2. Sama-sama berpendidikan tinggi, keduanya meneruskan prinsip tersebut pada Agus Harimurti & Edhie Baskoro agar kuliah hingga luar negeri

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

3. Kesetiaan Ani tak perlu diragukan lagi. 10 hari pasca menikah saja, ia sudah ditinggal bertugas operasi selama 13 bulan

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

4. Dari masih berkarier di TNI hingga politik, Ani selalu mendampingi kegiatan-kegiatan suaminya tersebut

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

5. Sudah tak jadi pemimpin negara, mereka sering menghabiskan waktu ke beberapa daerah & berbaur dengan masyarakat lokal tanpa gengsi

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono
dm-player

Baca Juga: Kilas Balik Romansa Kahiyang Ayu & Bobby, dari Pacaran Sampai Jadi Ibu

6. Kalau tidak meninjau ke daerah-daerah, mereka berdua berkumpul dengan anak, menantu, dan cucu. Ulang tahun pun dirayakan bersama

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

7. Kilas balik awal pertemuan keduanya, SBY bermodal nekat dan tidak menjanjikan yang muluk-muluk lho demi bisa meminang Ani!

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

8. Sebelum menikah, tiga tahun mereka melakoni LDR. Dua tahun pacaran, satu tahunnya setelah bertunangan

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

9. Bukan sekadar gagah, Ani nyaman menjalani hari-hari dengan mantan presiden tersebut karena cerdas & selalu nyambung pada topik apa pun

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

10. Ketika kesehatan ibu Ani sedang terganggu. Sebagai suami, SBY tetap setia menunggu & mendukungnya hingga akhir hayatnya

Setia Mendampingi, 10 Pelajaran Cinta yang Bisa Dipetik dari SBY & Aniinstagram.com/aniyudhoyono

Itulah pelajaran cinta yang bisa dipetik dari SBY dan Ani. Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. Selamat jalan ibu Ani.

Baca Juga: Dari SBY hingga Jokowi, Ini Arti di Balik Nama Jawa Cucu Presiden RI

Topik:

  • Febriyanti Revitasari
  • Pinka Wima

Berita Terkini Lainnya