10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!

modelnya tentu modis

Siap-siap menyambut Ramadan, tak ada salahnya untuk menambah koleksi style hijabmu. Beberapa inspirasi OOTD hijab tema Ramadan ini bisa jadi pilihan untuk tampilan santun namun modis.

Pilihan busana yang beragam, bikin OOTD ini cocok dipakai untuk segala suasana. Mulai dari pesta, menghadiri kajian, sampai bukber alias buka puasa bersama pun bisa diaplikasikan. Yuk, intip inspirasinya!

1. Kombinasi straight pants putih dengan tunik lace layer tulle polkadot warna hijau sage, dipadu kerudung putih untuk formal look nan elegan

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/yollaanggitaaa)

2. Serasi sama pasangan, pakai one set top lengan puff dan rok satin senada. Warna abu-abu untuk kesan simpel namun tetap glam

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/wendaamaliia)

3. Putih lambangkan kesucian, dress maxi detail bordir di bagian dada dipadu mini bag, heels, dan hijab warna muted ini, bisa jadi referensi buat si girly

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/vinamaulina)

4. Bukber santai sambil reuni dengan teman lama, pakailah blus sage green, rok silver ditambah balerina flats, dan net bag aja!

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/meiraniap)

5. Dress full motif warna biru tua yang dipasangkan dengan tas serta hijab pink ini, begitu manis!

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/wendaamaliia)
dm-player

Baca Juga: 10 Inspirasi OOTD Hijab dengan Atasan Putih ala Seviqe Febinita

6. Tak perlu gaya berlebihan, kenakan one set tunik dan berkancing dengan shoulder bag, hijab hitam, serta brooch heels saja sudah stunning!

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/melodyprima)

7. Dress warna lavender soft dengan aksen lace, makin lengkap kalau ditambah shoulder bag dan mules heels putih

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/lutvy_putri)

8. Dress gaya peplum warna pale green semakin anggun dipadu strap heels aksen mutiara

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/meiraniap)

9. Lewat baju terusan putih detail kancing depan dan bordir floral, Sabrina Sosiawan menambahkan studded heels untuk kesan edgy

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/sabrina sosiak)

10. Setelan celana dan T-shirt putih kian rapi ditambah outer aksen floral. Tasnya pilih shoulder bag tali rantai, kitten heels putih jadi pemanis gaya

10 Referensi OOTD Hijab untuk Ramadan, Inspirasi Style Bukber!OOTD Ramadan (instagram.com/sut meyriska

Itu dia deretan ide OOTD hijab kece buat momen Ramadan yang sebentar lagi tiba. Semoga menginspirasi hijabers semua, ya!

Baca Juga: 9 Ide OOTD Kasual dengan Hijab Pashmina ala Nabilah Lutfiah, Cool Abis

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya