Semenjak usaha-usaha shoes and care mulai bermunculan, banyak orang yang lebih memilih menggunakan jasa layanan tersebut dibanding membersihkan sepatunya sendiri. Meski hasilnya sangat bersih, kamu juga harus merogoh kocek yang cukup besar jika sering membersihkan sepatu lewat shoes and care.
Untuk merawat sepatu gak melulu harus merogoh kocek yang dalam, lho! Bahan-bahan yang ada di rumah pun juga bisa kamu manfaatkan dengan baik. Penasaran apa saja bahan-bahannya? Simak pembahasan berikut ini, ya.