TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Driver Go-Jek Turut Kena Imbas dari Demo Taksi Hari Ini

Apa seperti ini bentuk demokrasi zaman sekarang?

Sumber Gambar: Kontribusi Pembaca IDNtimes

Unjuk rasa besar-besaran, Selasa (22/3) yang dilakukan ribuan sopir taksi dan angkutan umum malah berakhir ricuh. Awalnya, para sopir ini kembali menuntut pemerintah untuk menertibkan angkutan transportasi berbasis online seperti Go-Jek, Grab Car dan Uber Taxi. Tapi ternyata, aksi demo mereka berubah menjadi aksi kekerasan yang memaksa para aparat keamanan untuk turun tangan mengamankan ibukota. 

Salah satu buktinya adalah foto di bawah ini: 

Sumber Gambar: Kontribusi Pembaca IDNtimes

Demo yang seharusnya menjadi sarana untuk menyampaikan aspirasi malah berubah menjadi 'arena pertarungan' untuk para sopir angkutan umum di Jakarta. Sah-sah saja mereka meminta pemerintah untuk memblokir aplikasi ojek online. Tapi kalau sudah sampai menggunakan kekerasan, apakah demokrasi namanya? 

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya