TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

FOTO-FOTO: Suasana Mudik 2018

Selamat mudik...

ANTARA FOTO/Adeng Bustomi

Jakarta, IDN Times-Lebaran sebentar lagi. Arus mudik 2018 sudah diawali. Potret perjalanan anak manusia menuju kampung halaman pun mewarnai hari-hari belakangan ini.

Antrean kendaraan di pintu tol, kemacetan, pemudik berboncengan menembus terjalnya jalanan di tengah terik dan guyuran hujan, berjejer kendaraan di rest area, itulah pemandangan yang akan kita nikmati hingga takbir menggema besok.

Momen-momen ritual ini sayang dilewatkan. Untuk itu IDN Times akan merangkumnya melalui kumpulan foto-foto, baik dari reporter kami, maupun dari kamu semua yang menjalani mudik.

Simak selalu update-nya dan rasakan kekhasan mudik 2018 dari berbagai sudut angle pengambilan gambar.

Selamat mudik...

9 Juni, kendaraan mulai memadati Tol Palimanan

ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Pelabuhan Merak juga mulai padat oleh pemudik

ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay

Mudik bareng IDN Media

Istimewa

IDN Media juga mengadakan mudik gratis. Mudik Asik ini diikuti oleh sejumlah karyawan dan pembaca setia yang beruntung. Mudik gratis IDN Media menempuh rute Jakarta-Surabaya. Diawali dari kantor Jakarta di Jl Palmerah Utara 62 A dan akan berakhir di kantor Surabaya di Jalan Raya Darmo Permai Selatan No 6-14.

Difasilitasi Mandiri Syariah pemudik disabilitas bisa pulang ke kampung halaman

ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Minggu, 10 Juni: Suasana kendaraan pemudik di tol fungsional Batang-Semarang

ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Unik nih ada tempat istirahat copet di Terminal Tirtonadi, Solo.

ANTARA FOTO/Maulana Surya

Selasa 12 Juni: Peluncuran Kereta Sleeper sekaligus sebagai moda transportasi mudik

ANTARA FOTO/Galih Pradipta

Mudik gratis menggunakan sepeda motor mendapat sambutan luar biasa. Tampak pemudik antre masuk kapal di Pelabuhan Tanjung Priok

ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya