Jakarta, IDN Times - Tim DVI mengidentifikasi jenazah korban jatuhnya pesawat ATR 42-500. Artikel tersebut menjadi salah satu berita yang populer di IDN Times pada Rabu (21/1/2026).
Selain itu, berita tentang Presiden Prabowo yang mengatakan Inggris mitra strategis, Thomas Djiwandono jadi kandidat Deputi Gubernur BI bukan usulan Prabowo, BPBD DKI keluarkan peringatan cuaca ekstrem pada 21-27 Januari, hingga Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung yang mempertimbangkan opsi WFH juga masuk dalam deretan Top 5 IDN Times.
