10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartika

Penguin bukan hanya saja ada di Antartika, lho!

Penguin merupakan salah satu hewan yang lucu dan menggemaskan. Berbicara soal habitat penguin, sebagian besar orang hanya mengetahui bahwa Antartika merupakan habitat sebagian besar penguin.

Namun, tahukah kamu masih ada banyak lagi tempat-tempat di dunia ini yang menjadi habitat bagi sebagian besar spesies penguin di dunia? Kalau masih belum tahu, simak sepuluh habitat penguin yang tersebar di seluruh dunia berikut.

1. Sebagai benua terdingin dan tidak berpenghuni, Antartika telah menjadi tempat habitat terkenal bagi sejumlah spesies penguin di dunia

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya AntartikaAntartika (pexels.com/Pixabay)

2. Meskipun beriklim panas dan gersang, Australia hingga saat ini masih menjadi lokasi habitat utama dari spesies penguin peri 

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin di Australia (pexels.com/Noel McShane)

3. Dipenuhi garis pantai yang luas dan perairan Pasifik selatan yang dingin mendukung populasi penguin Magellan untuk hidup di Argentina

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin di Argentina (pexels.com/Isabela Catão)

4. Kepulauan Falkland adalah kepulauan terpencil di selatan Samudra Atlantik yang menjadi tempat tinggal bagi lima spesies penguin

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya AntartikaKepulauan Fakland (pexels.com/Jack Salen)

5. Kepulauan Galapagos adalah rantai pulau vulkanik di lepas pantai Ekuador yang menjadi surganya bagi spesies penguin asli Galapagos yang unik

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin Galapagos (instagram.com/steve.j.russell)

Baca Juga: 5 Fakta Unik Macaroni Penguin, Spesies Penguin yang Memiliki Jambul

6. Meskipun pulaunya kecil, Tristan da Cunha adalah tempat bersarang yang penting bagi penguin rockhopper utara

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya AntartikaTristan da Cunha (instagram.com/lifegate)

7. New Zealand adalah rumah bagi empat spesies penguin, yakni penguin kecil, jerat, bermata kuning, dan jambul Fiordland 

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin di New Zealand (instagram.com/lanayoungnz)

8. Afrika Selatan baru-baru ini menjadi habitat penguin di mana penguin Afrika telah hidup di berbagai pulau dari Angola hingga Mozambik

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya AntartikaAfrika Selatan (pexels.com/Harry Cunningham)

9. Kepulauan Bounty dan Antipodes adalah dua pulau terpencil di selatan Samudra Pasifik yang menjadi tempat berkembang biak penguin jambul tegak

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin (instagram.com/penguinsplanet)

10. Georgia Selatan dan Kepulauan Sandwich Selatan paling dikenal sebagai tempat berkembang biak bagi penguin makaroni dan penguin chinstrap

10 Tempat Habitat Penguin dari Seluruh Dunia, Bukan Hanya Antartikailustrasi penguin di South Georgia (instagram.com/paulnicklen)

Sekarang kamu sudah tahu 'kan berbagai macam habitat penguin yang tersebar di seluruh dunia? Di mana pun habitatnya, beberapa spesies penguin sudah terancam populasinya dan perlu kita jaga saat ini.

Baca Juga: 9 Fakta Penguin Adelie, si Imut yang Santap Ribuan Ton Ikan per Hari

Sintya Yoo Photo Verified Writer Sintya Yoo

nothing

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Merry Wulan

Berita Terkini Lainnya