TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Fakta Carolina Marin, Andalan Spanyol yang Meraih Banyak Gelar

Susi Susanti versi Spanyol, nih!

instagram.com/carolinamarin

Bagi pencinta bulu tangkis tentu sudah tidak asing lagi dengan nama Carolina Marin. Pebulu tangkis asal Spanyol ini sukses menorehkan prestasi luar biasa bagi negeri matador tersebut.

Di awal tahun 2021 ini, Marin sudah berhasil meraih 3 gelar dari 4 turnamen beruntun yang diikutinya. Menjadi andalan Spanyol di turnamen bulu tangkis dunia, berikut 10 fakta Carolina Marin.

1. Atlet bernama lengkap Carolina Maria Marin Martin ini lahir di Andalusia, Spanyol pada 15 Juni 1993

instagram.com/carolinamarin

2. Marin sudah banyak meraih gelar di level junior, diantaranya adalah Kejuaraan Eropa Junior tahun 2011

instagram.com/carolinamarin

3. Namanya semakin berkilau ketika meraih juara dunia di tahun 2014, ini merupakan gelar juara dunia pertama bagi Spanyol

instagram.com/carolinamarin

4. Kala itu, ia mampu menaklukkan tunggal putri terbaik dunia asal Tiongkok, Li Xuerui di partai final

badmintoneurope.com

Baca Juga: Peringkat Baru Tunggal Putri BWF: Carolina Marin Kembali ke-3 Besar

5. Atlet berusia 27 tahun ini sudah meraih juara dunia tiga kali, yakni pada tahun 2014, 2015, dan 2018

olympics.bwfbadminton.com

6. Marin semakin mengokohkan namanya sebagai salah satu tunggal putri terbaik dunia ketika meraih medali emas di Olimpiade Rio 2016

instagram.com/carolinamarin

7. Kembali, Marin sukses membawa nama Spanyol di pesta bulu tangkis dunia saat Olimpiade Rio

instagram.com/carolinamarin

8. Mengawali tahun 2021, Marin sudah mengoleksi tiga gelar dari empat turnamen yang diikutinya, keren!

Yonex.com

9. Terbaru, atlet bertangan kidal ini sukses meraih gelar di Swiss Open yang berlangsung minggu lalu

instagram.com/carolinamarin

Baca Juga: Carolina Marin Rebut Gelar Juara Tunggal Putri di Thailand Open 2021

Verified Writer

Rizna Hidayah

Sharing | Travelling | Writing

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya