9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta 

Outside hitter andalan timnas voli Indonesia

Farhan Halim adalah salah satu atlet voli muda tanah air yang kemampuan bermain volinya patut diacungi jempol. Selain punya gaya servis yang kerap mendulang poin, Farhan juga punya pukulan serangan yang mematikan. Maka wajar jika ia kini jadi salah satu pemain andalan timnas voli putra Indonesia saat bertanding.

Lantas seperti apakah sosok Farhan Halim? Berikut inilah sembilan potretnya. Cek, yuk!

1. Lahir di Bandung pada 26 April 2001, kini Farhan Halim berusia 22 tahun

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

2. Di Proliga 2023, Farhan Halim tergabung dalam klub Jakarta STIN Bin

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/lifco_photograph)

3. Bersama tim Jakarta STIN Bin, Farhan berhasil meraih peringkat ketiga di Proliga 2023

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

4. Hingga tahun 2023 ini, Farhan Halim telah dua kali memperkuat timnas voli putra Indonesia di ajang SEA Games

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

5. Bersama timnas voli putra Indonesia, Farhan berhasil mempersembahkan dua medali emas SEA Games 

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/lifco_photograph)

Baca Juga: 9 Potret Menawan Wilda Nurfadhilah, Pevoli Berbakat Tanah Air

6. Ketika bertanding bersama Jakarta STIN Bin maupun timnas, Farhan menempati posisi outside hitter

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

7. Berkat servis akurat dan serangannya yang tajam, saat bertanding Farhan kerap mencuri atensi para pencinta voli 

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

8. Maka gak heran jika kini Farhan telah menerima penghargaan sebagai Best Server Proliga tahun 2022 dan 2023

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/lifco_photograph)

9. Pada tahun 2021 pun Farhan Halim pernah bergabung dengan klub di Uni Emirat Arab bernama Hatta Club Dubai VC

9 Potret Kece Farhan Halim, Pevoli Muda Penuh Talenta Farhan Halim (instagram.com/ieufarhan)

Sembilan potret di atas adalah potret Farhan Halim, atlet voli muda tanah air penuh talenta. Apakah kamu salah satu yang mengidolakannya?

Baca Juga: 9 Potret Adinda Indah, Atlet Voli yang Jadi Presenter Proliga 2023

fara afifah Photo Verified Writer fara afifah

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Agustin Fatimah

Berita Terkini Lainnya